Sat Lantas Polres Tanah Karo, Gelar Edukasi Supir Angkutan Rio Rute Kabanjahe–Binjai Soal Tertib Lalu Lintas

- Team

Selasa, 27 Mei 2025 - 17:44

40162 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Karo – KRIMINAL 24 COM. Dalam upaya menciptakan Budaya tertib Berlalulintas dan Meningkatkan kesadaran akan pentingnya keselamatan di jalan, Satuan Lalu Lintas (Sat Lantas) Polres Tanah Karo, menggelar kegiatan Penyuluhan dan Edukasi kepada para Pengemudi Angkutan Umum Rio rute Kabanjahe–Binjai. Kegiatan tersebut berlangsung pada Selasa(27/5/2025), di sekitar kawasan Tugu Bambu Runcing, Kabanjahe.

Kegiatan Edukasi supir Angkutan Umum Rio Rute Kabanjahe – Binjai ini, Dipimpin oleh AIPTU. Sudarmono selaku PS. Kanit Kamsel Sat Lantas bersama Brigadir Asrena Karo-Karo, kegiatan ini menyasar langsung para Supir Angkutan dan Masyarakat pengguna jalan yang melintas di wilayah tersebut. Dalam suasana yang hangat dan Komunikatif, petugas memberikan himbauan mengenai pentingnya berkendara secara Aman dan Bertanggung jawab.

Selain menyampaikan Edukasi mengenai aturan lalu lintas, petugas juga menekankan pentingnya peran pengemudi dalam menciptakan Kamseltibcar Lantas, yaitu : Keamanan, Keselamatan, Ketertiban, dan Kelancaran lalulintas. Untuk Para pengemudi diajak untuk lebih disiplin dalam berkendara serta memahami bahwa.: setiap tindakan mereka di jalan raya berpengaruh terhadap keselamatan orang lain.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tak hanya itu, Petugas turut mengingatkan para supir agar segera menghubungi layanan darurat Polres Tanah Karo melalui nomor 110 apabila terjadi kecelakaan lalu lintas atau kemacetan di jalan. Penyuluhan ini menjadi sarana penting untuk memperkuat kolaborasi antara kepolisian dan masyarakat dalam menjaga keselamatan bersama di jalan raya.

Kegiatan berlangsung lancar dan mendapat Respon.Positif dari para pengemudi. Banyak dari mereka mengaku lebih paham akan pentingnya mematuhi peraturan lalu lintas demi keselamatan diri sendiri dan Penumpang. Melalui Edukasi yang berkelanjutan seperti ini, Sat Lantas Polres Tanah Karo, berharap angka Pelanggaran dan Kecelakaan lalu lintas dapat ditekan, sekaligus membangun kesadaran Kolektif akan pentingnya tertib berlalulintas.

Kasat Lantas Polresta Medan 5⁶Tanah Karo, AKP. Rabiah Adawiyah Hasibuan, SH’, juga menyatakan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari Komitmen Kepolisian dalam memberikan Pelayanan dan Perlindungan terbaik bagi masyarakat, khususnya di bidang lalulintas.

( Bangunta Sembiring ).

Berita Terkait

Kritik Tajam Ketua LSM Penjara Aceh Terhadap LSM yang Diduga Memainkan Agenda Bandar Narkoba
LSM LIRA Desak Kapolda Aceh Usut Dugaan “Tangkap Lepas” Bandar Narkoba oleh Oknum Polres Aceh Tenggara
AW Ditangkap di Medan, Tak Diproses secara Hukum, Dugaan Penyimpangan Aparat Menguat
Ketua Formandes Masir, ST Desak Audit Dana Tambahan ADD Desa Bahagia: Rp 610 Juta Diduga Raib, Kepdes Bungkam dan Tantang Wartawan
Pelecehan Seksual Anak di Aceh Tenggara: Kakek Cabuli Cucu, Kepala Desa Berkomitmen Kawal Kasus
APH Diminta Segera Usut Dugaan Korupsi Dana Desa Lawe Sigala-Gala Barat Jaya
Rabat Beton Desa Sri Muda Diduga Sarat Mark-Up, Realisasi Anggaran Tak Sesuai Pagu
Kampanye Keselamatan Berlalu Lintas: 5.000 Peserta Padati Lapangan Pemuda Aceh Tenggara

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 01:31

Satresnarkoba Polres Tanah Karo Tangkap Pemuda Diduga Miliki Sabu di Simpang Empat

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:38

Kapolres Tanah Karo Hadiri Pentahbisan Imam Baru Ordo Kapusin di Berastagi, Berjalan Aman dan Kondusif

Selasa, 20 Januari 2026 - 15:08

Kapolres Tanah Karo Hadiri Panen Raya Padi Sawah Dukung Ketahanan Pangan Nasional

Selasa, 20 Januari 2026 - 15:06

Kapolsek Mardingding Gelar Patroli Blue Light Gabungan, Jaga Kamtibmas di Lau Baleng

Selasa, 20 Januari 2026 - 15:05

Pemkab. Karo Panen Raya Padi Sawah di Kecamatan Mardingding, Hasil Upaya Pulihkan Lahan Terdampak Banjir

Senin, 19 Januari 2026 - 13:12

Musyawarah KORMI Laksanakan Pertama di Kabupaten Karo, Tahun 2026

Rabu, 14 Januari 2026 - 22:47

Satreskrim Polres Tanah Karo Amankan Tiga Pelaku Pencurian Kabel Tower

Rabu, 14 Januari 2026 - 22:45

Pemerintah Kabupaten Karo Dukung Penegakan Hukum dan Tegaskan Komitmen Perlindungan Aset Daerah

Berita Terbaru