Kapolsek Ulee Lheue Polresta Banda Aceh laksanakan Giat Saweu Sikula Di SMA Negeri 1 Kota Banda Aceh

- Team

Selasa, 12 September 2023 - 19:01

40177 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDA ACEH | Kapolsek Ulee Lheue Iptu Hendra Syah Putra,S.Psi,M.H. didampingi oleh Kanit Binmas Aipda Anwar,SE dan para Siswa Setukpa Polri melaksanakan kegiatan Saweu Sikula di SMA Negeri 1 Kota Banda Aceh Gampong Punge Jurong Kecamatan Meuraxa Banda Aceh, Senin, (11/09/2023) pukul 07.30 Wib.

Turut serta yang hadir dalam kegiatan saweu sikula yaitu Iptu Hendra Syah Putr,S.Psi,M.H (Kapolsek ulee Lheue), Nilawati S.Pd,M.Pd (Kepala SMA Negeri 1 Kota Banda Aceh), Dewan Guru SMA Negeri 1 Kota Banda Aceh, Kanit Binmas Polsek Ulee Lheue (Aipda Anwar,SE), Serdik SIP 52, Para Siswa/i SMA 1 Kota  Banda Aceh.

Kombespol Fahmi Irwan Ramli, S.H, S.IK, M.SI melalui Kapolsek Ulee Lheue Iptu Hendra Syah Putra,S.Psi,M.H. dalam kegiatan saweu Sikula ini menyampaikan pesan Kepada murid dan dewan guru di SMA Negeri 1 Kota Banda Aceh Gampong Punge Jurong Kecamatan Meuraxa Banda Aceh bersama Personil Polsek Ulee Lheue juga menyampaikan agar utamakan Akhlak dalam diri setiap siswa-siswi karena pondasi dalam pendidikan Adab adalah hal yang utama, Jelasnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolsek Ulee Lheue Iptu Hendra Syah Putra,S.Psi,M.H. menambahkan “Mari tingkatkan disiplin adek-adek, kemudian juga akhlak dan iman, mari adek-adek semua menjadi orang yang berakhlaqul karimah, demi masa depan yang lebih baik sehingga nantinya akan lahir generasi emas Aceh dari adek-adek ini semua”, Kapolsek menghimbau kepada para siswa “Agar para siswa/i tidak kumpul kumpul di saat pulang sekolah dengan berpakaian sekolah apalagi membuat kegiatan yang mencoreng nama baik sekolah, Jangan sampai bercanda berlebihan sehingga muncul efek pertikaian ataupun membuli sesama teman yang dapat berakibat terjadi keributan Antara siswa/I bahkan orang tua yang dapat berefek kepada nama baik sekolah, Untuk penggunaan kendaraan diparkiran masih dijumpai kendaraan yang menggunakan kenalpot blong, tanpa spion dan plat nomor depan belakang, diharapkan agar siswa/i dapat mengindahkan serta mentaati aturan yang berlaku, Jelasnya.

Kapolsek Ulee Lheue Iptu Hendra Syah Putra,S.Psi,M.H. menambahkan bahwa “Dengan perkembangan jaman sekarang yang lagi viral di medsos baik penggunaan medsos maupun organisasi ataupun kelompok-kelompok yang tidak jelas, jangan mudah terpengaruh maupun asal ikut-ikutan karena dapat berakibat kepada diri sendiri, keluarga maupun sekolah, Satu hal lagi agar dapat menjadi suatu perhatian dan kepedulian bersama, pada saat selesai kegiatan sekolah kalau pun ada rencana mau jalan-jalan atau nyantai untuk dapat menggantikan pakaian sekolah, karena kita menghindari permasalahan yang tidak diduga, Semoga siswa/I SMA 1 Banda Aceh selalu dapat menjaga nama baik sekolah, Keluarga dan nama baik sekolah serta almamater sekolah. Tutup Kapolsek. (RED)

Berita Terkait

Dinas Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) Aceh mengerahkan 70 Relawan untuk membersihkan SMPN 5 Karang Baru Aceh Tamiang
Ketua IWOI Aceh Rombak Total Kepengurusan di Awal Tahun 2026
Pengawasan Pemerintah Temukan Banyak Pelanggaran, Dua Pabrik Gondorukem di Aceh Diperintahkan Tanggung Jawab
Operasi Gabungan Bea Cukai dan Satpol PP WH Berhasil Ungkap Peredaran Rokok Ilegal di Kabupaten Aceh Besar
LIRA Desak APH Tak Jadi Alat Kekuasaan, Usut Dugaan Dana Desa Bukan Bungkam Pers
SAPA Desak Hukuman Mati untuk Oknum TNI Pelaku Pembunuhan di Aceh Utara
Bea Cukai Aceh Musnahkan Barang Impor Ilegal Berupa Bawang Merah dan Pakaian Bekas
Perkuat Sinergi Pengawasan Lapas, Kanwil Ditjenpas Silaturrahmi ke BIN Daerah Aceh

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 01:31

Satresnarkoba Polres Tanah Karo Tangkap Pemuda Diduga Miliki Sabu di Simpang Empat

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:38

Kapolres Tanah Karo Hadiri Pentahbisan Imam Baru Ordo Kapusin di Berastagi, Berjalan Aman dan Kondusif

Selasa, 20 Januari 2026 - 15:08

Kapolres Tanah Karo Hadiri Panen Raya Padi Sawah Dukung Ketahanan Pangan Nasional

Selasa, 20 Januari 2026 - 15:06

Kapolsek Mardingding Gelar Patroli Blue Light Gabungan, Jaga Kamtibmas di Lau Baleng

Selasa, 20 Januari 2026 - 15:05

Pemkab. Karo Panen Raya Padi Sawah di Kecamatan Mardingding, Hasil Upaya Pulihkan Lahan Terdampak Banjir

Senin, 19 Januari 2026 - 13:12

Musyawarah KORMI Laksanakan Pertama di Kabupaten Karo, Tahun 2026

Rabu, 14 Januari 2026 - 22:47

Satreskrim Polres Tanah Karo Amankan Tiga Pelaku Pencurian Kabel Tower

Rabu, 14 Januari 2026 - 22:45

Pemerintah Kabupaten Karo Dukung Penegakan Hukum dan Tegaskan Komitmen Perlindungan Aset Daerah

Berita Terbaru