Action Mobile Bank Aceh Semua Lebih Mudah

KRIMINAL24.COM

- Team

Senin, 10 Februari 2025 - 21:34

4047 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDA ACEH | Di era digitalisasi saat ini Bank Aceh terus berupaya melakukan peningkatan layanan digital terutama pada layanan Action Mobile yang saat ini banyak di gunakan oleh para nasabah Bank Aceh.
Hal ini terus dilakukan untuk menjaga kenyamanan para nasabah Bank Aceh bertransaksi secara online kapan saja dan dimana saja dengan tetap mengedepankan unsur keamanan data dan transaksi.

Plt. Direktur Utama Bank Aceh Fadhil Ilyas melalui Sekretariat Perusahaan, Iskandar mengatakan bahwa kehadiran Action Mobile Bank Aceh memberikan kemudahan kepada nasabah dalam bertransaksi karena bisa dimanfatkan kapanpun dan dimanapun.

Hinga saat ini pengguna Action Mobile sudah mencapai 500 ribu pengguna tambah Iskandar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dengan Action Mobile Bank Aceh nasabah dapat memanfaatkan berbagai transaksi perbankan seperti transfer dana, pembayaran tagihan, top up pulsa, dan lain-lain kata Iskandar.

Selain Action Mobile, Bank Aceh juga memiliki layanan digital lainnya seperti Action Bisnis, Action Link, SMS Banking, ATM/CRM, Debit, Action Merchant QRIS dan E-Money Pengcard.

Seluruh produk digital Bank Aceh ini dirancang untuk memberikan kemudahan dan kenyamanan bagi nasabah dalam bertransaksi tutup Iskandar.

Iskandar mengajak nasabah untuk memanfaatkan produk digital Bank Aceh yang sudah ada saat ini. (*)

Berita Terkait

SAPA Desak Hukuman Mati untuk Oknum TNI Pelaku Pembunuhan di Aceh Utara
Bea Cukai Aceh Musnahkan Barang Impor Ilegal Berupa Bawang Merah dan Pakaian Bekas
Perkuat Sinergi Pengawasan Lapas, Kanwil Ditjenpas Silaturrahmi ke BIN Daerah Aceh
Polisi Berhasil Menangkap 16 Napi yang Kabur dari Lapas Kutacane
Kunjungan Kerja Kepala BNNP Aceh Ke BNNK Langsa dalam rangka Rapat Koordinasi Program P4GN
Lagi, Bea Cukai dan Polri Lakukan Penindakan 188 kg Narkotika
Pemerintah Aceh Tegaskan Pemberhentian Sulaimi Sebagai Sekda Aceh Besar Sudah Sesuai Aturan
Ketua DPR Aceh Diminta Jadi ‘Pendingin’ Jelang Meugang

Berita Terkait

Rabu, 9 April 2025 - 19:07

Permintaan Terdakwa Untuk Menahan Saksi Dinilai Ngawur

Senin, 17 Maret 2025 - 17:29

PT Jui Shin Indonesia Terduga Korban Mafia, Bangun Jalan 90 Jt, Masyarakat Gambus Laut Di Santuni,Eh Acai Malah Portal Jalan..!!

Senin, 17 Maret 2025 - 15:33

Empat Saksi Menerangkan Tak Mengetahui Ada Kecelakaan

Rabu, 5 Maret 2025 - 23:00

Pangdam I/BB Terima Audiensi Kepala BI Sumut, Bahas Sinergi Stabilitas Ekonomi

Jumat, 28 Februari 2025 - 17:07

Yonif 125/SI’MBISA, Berhasil Meraih Prestasi Menjadi Satgas Pamtas TNI-AD Terbaik, Sektor Papua Selatan Tahun 2023-2024

Sabtu, 15 Februari 2025 - 07:17

Ketua PWI Sumut Jadi Saksi Pernikahan Putri Pemred Koran Mimbar Umum

Kamis, 13 Februari 2025 - 21:51

Aksi Demo di DPRD Sumut Tuntut ‘Nina Wati’ Agar Kembalikan Uang Hasil Penipuan Masuk TNI AD RINDAM

Kamis, 13 Februari 2025 - 06:09

Ketua DPW Asosiasi PJK3 Riksa Uji (PPJK3 RUI) Sumatera Utara, Jannes Periadi Perangin-angin Menghadiri Peringatan Bulan K3 Sumut Tahun 2025.

Berita Terbaru