Wargabinaan Lapas Tanjungbalai Dapatkan Remisi Khusus Waisak

KRIMINAL24.COM

- Team

Kamis, 23 Mei 2024 - 21:03

4088 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanjungbalai – Lapas Tanjungbalai serahkan SK remisi khusus waisak 2024 kepada wargabinaan di aula Lapas. Kamis, (23/05/2024).

Di Lapas Tanjungbalai ada 10 (sepuluh) orang wargabinaan beragama Budha. Yang memenuhi syarat administratif dan substantif ada 8 (delapan) orang, dengan besar remisi 1 bulan 7 (tujuh) orang dan 2 bulan 1 (satu) orang.

SK remisi diserahkan secara simbolis oleh Kasubsi. Registrasi, M. Jhoni didampingi jajaran registrasi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

M. Jhoni menuturkan remisi khusus ini diberikan sebagai reward kepada wargabinaan yang telah berkelakuan baik selama menjalani pembinaan di Lapas Tanjungbalai.

“Kami tetap upayakan yang terbaik, dan remisi khusus ini adalah reward untuk kalin yang telah berkelakuan baik dan benar-benar selama mengikuti pembinaan di Lapas. Tetap jaga keamanan dan ketertiban selama menjalani pembinaan disini”. Ujar Jhoni

Kegiatan berjalan lancar sampai dengan selesai.(Leodepari)

#kemenkumham #kumhamri #kumhamsumut #insidentil #LapasTanjungbalai

Berita Terkait

DPC HNSI Kota Tanjung Balai Gelar Deklarasi Dukung Pilkada Damai 2024
Lapas Tanjungbalai Asahan Gandeng Ypkn Adakan Sosialisasi Pencegahan Kanker Dan Tumor
Pangdam I/BB Dampingi Presiden Jokowi Resmikan Jalan Tol Pekanbaru-Padang dan IPAL Kota Pekanbaru
Kapolres Tanjung Balai Jumat Curhat Kepada Warga, Polsubsektor Telah Hadir di Datuk Bandar Timur Silahkan Laporkan Bila Terjadi Gangguan Kamtibmas
Polres Tanjung Balai Berikan 100sak Semen Dalam Peletakan Batu Pertama Mesjid Al – Hidayah
Ciptakan Pemilu Aman Dan Damai Polres Tanjung Balai Bersama TNI Dan Pemko Patroli Tiga Pilar Mengitari Kota Tanjung Balai
Polres Tanjung Balai Laksanakan Apel Gelar Pasukan Operasi Kepolisian Terpusat Lilin Toba 2023
Kapal Tanpa Nama Masuk Perairan Tanjung Balai Dikejar Tim Patroli Sat Polairud Polres Tanjung Balai

Berita Terkait

Rabu, 9 April 2025 - 19:07

Permintaan Terdakwa Untuk Menahan Saksi Dinilai Ngawur

Senin, 17 Maret 2025 - 17:29

PT Jui Shin Indonesia Terduga Korban Mafia, Bangun Jalan 90 Jt, Masyarakat Gambus Laut Di Santuni,Eh Acai Malah Portal Jalan..!!

Senin, 17 Maret 2025 - 15:33

Empat Saksi Menerangkan Tak Mengetahui Ada Kecelakaan

Rabu, 5 Maret 2025 - 23:00

Pangdam I/BB Terima Audiensi Kepala BI Sumut, Bahas Sinergi Stabilitas Ekonomi

Jumat, 28 Februari 2025 - 17:07

Yonif 125/SI’MBISA, Berhasil Meraih Prestasi Menjadi Satgas Pamtas TNI-AD Terbaik, Sektor Papua Selatan Tahun 2023-2024

Sabtu, 15 Februari 2025 - 07:17

Ketua PWI Sumut Jadi Saksi Pernikahan Putri Pemred Koran Mimbar Umum

Kamis, 13 Februari 2025 - 21:51

Aksi Demo di DPRD Sumut Tuntut ‘Nina Wati’ Agar Kembalikan Uang Hasil Penipuan Masuk TNI AD RINDAM

Kamis, 13 Februari 2025 - 06:09

Ketua DPW Asosiasi PJK3 Riksa Uji (PPJK3 RUI) Sumatera Utara, Jannes Periadi Perangin-angin Menghadiri Peringatan Bulan K3 Sumut Tahun 2025.

Berita Terbaru