di Hadiri Prof. Dr Seto Mulyadi, M.Si S.Psi Lembaga Perlindungan Anak Indonesia DPD Batubara Resmi di Lantik

- Team

Minggu, 20 April 2025 - 20:51

40167 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batu Bara | Pelantikan DPD LPAI ( Lembaga Perlindungan Anak Indonesia) Batubara yang dihadiri lansung oleh ketua umum DPP LPAI Prof. Dr Seto Mulyadi, M.Si S.Psi, resmi dilantik dicafe Callmeet, Dusun ll Desa Mekar Baru, Minggu (20/4/2024) Jam, 10.30 wib.

Pelantikan tersebut dihadiri Kapolsek Labuhan Ruku AKP Cecep Suhendra, Bupati Batubara diwakilkan oleh Staf Ahli Artaruddin, Kepala desa Mekar Baru Suwono, Camat Datuk Tanah Datar Elfendi, Juga Kanit Intelkam Polsek Labuhan Ruku Bripka Arifin, serta juga Ketua LPAI Sumatra Utara Ir. Eva Novarisma Purba dan juga DPD LPAI  Tanjung Balai.

Pada kegiatan pelantikan, Prof. Dr Seto Mulyadi, M.Si S.Psi memberikan arahan dan juga support kepada ketua Umum DPD LPAI  Batubara Haris Tondi Silaen. “Ini suatu kebanggaan bagi saya karena bisa hadir disini dan bisa ikut lansung dalam melaksanakan pelantikan DPD LPAI Batubara.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya berharap setelah dilantik DPD LPAI Batubara bisa menjalankan tugas nya dengan baik terhadap anak-anak dibawah umur di Batubara ini agar menjadi wilayah yang layak anak. Tujuan Kita adalah menciptakan Indonesia layak anak pada tahun 2030 dan menuju Indonesia emas tahun 2045.

Ia juga menyampaikan kita akan menjadi pelindung terhadap anak maupun dalam hal seksual, psikis, dan juga kekerasan secara eksploitasi, maupun diskriminasi,  dan kita juga akan membantu anak-anak yang kesulitan dalam pendidikan maupun keadaan kesehatan anak. Kita tidak hanya diam, “kita harus bergerak diseluruh Kabupaten Batubara ini baik di Kecamatan maupun desa agar dilantiknya LPAI DPD Batubara ini bisa menjadi yang terbaik dalam menangani kasus anak”. Ujarnya Kak Seto

Terakhir ia menyampaikan “saya titip amanah kepada LPAI DPD Batubara agar bisa menjalankan tugas-tugas nya dengan baik dan ikhlas, semoga kita semua bisa menjadi pedoman dalam menangani kasus-kasus anak di Batubara ini.

Kemudian ketua umum LPAI DPD Batubara lansung dilantik oleh Ketua Umum Sumatra Utara. Eva mengatakan, semoga dilantik nya LPAI DPD Batubara bisa menjadi Lembaga yang bisa menjadi pelindung anak, seperti kekerasan terhadap anak, kejahatan seksual, juga secara ekploitasi, maupun diskriminasi.

Semoga juga bisa menjadi pendamping anak-anak yang butuh pendidikan, kesehatan dan juga memberikan hak-hak anak sesuai Undang-Undang yang berlaku, ujarnya.

Di akhiri oleh ketua DPP LPAI Prof. Dr Seto Mulyadi, M.Si S.Psi ia menyampaikan.  “Stop kekerasan terhadap anak dibawah umur, agar DPD LPAI Kabupaten Batubara harus sigap dalam menangani kasus kekerasan terhadap anak. (red- Tim Media)

Berita Terkait

Kalapas Labuhan Ruku Tegas Bantah Isu Negatif soal Lodes dan Narkoba dari Media Online
Alasan Pesta Rakyat, Diduga Sekda Batu Bara Minta Bantuan ke Perusahaan
Tim Advokasi Media, PT Dream Network Solusindo Melanggar Pasal 36, Tidak Memiliki Izin ISP dan ULO
Disambangi Darwis-Oky, Cagub 03 Zahir Ucapkan Selamat
Kampanye Hari Terakhir, Tim Pemenangan Zahir – Aslam Konvoi Keliling Batu Bara
Hasil Survei Pilkada Bupati/Walikota di Sumut, Zahir-Aslam Tertinggi di Batu Bara
Aslam Serahkan Piala dan Hadiah Juara Futsal Milenial Zahir – Aslam Cup
Aslam : Saya Bersemangat Atas Dukungan Ibu Ibu di Desa Sipare-pare dan Titi Payung

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 01:31

Satresnarkoba Polres Tanah Karo Tangkap Pemuda Diduga Miliki Sabu di Simpang Empat

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:38

Kapolres Tanah Karo Hadiri Pentahbisan Imam Baru Ordo Kapusin di Berastagi, Berjalan Aman dan Kondusif

Selasa, 20 Januari 2026 - 15:08

Kapolres Tanah Karo Hadiri Panen Raya Padi Sawah Dukung Ketahanan Pangan Nasional

Selasa, 20 Januari 2026 - 15:06

Kapolsek Mardingding Gelar Patroli Blue Light Gabungan, Jaga Kamtibmas di Lau Baleng

Selasa, 20 Januari 2026 - 15:05

Pemkab. Karo Panen Raya Padi Sawah di Kecamatan Mardingding, Hasil Upaya Pulihkan Lahan Terdampak Banjir

Senin, 19 Januari 2026 - 13:12

Musyawarah KORMI Laksanakan Pertama di Kabupaten Karo, Tahun 2026

Rabu, 14 Januari 2026 - 22:47

Satreskrim Polres Tanah Karo Amankan Tiga Pelaku Pencurian Kabel Tower

Rabu, 14 Januari 2026 - 22:45

Pemerintah Kabupaten Karo Dukung Penegakan Hukum dan Tegaskan Komitmen Perlindungan Aset Daerah

Berita Terbaru