Panwascam PGGS akan Terima 10 PTPS

RAJA KENCANA SOLIN

- Team

Sabtu, 14 September 2024 - 02:18

4076 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kriminal 24.com – Pakpak Bharat| Panitia Pengawas Kecamatan (Panwascam) Kecamatan Pergetteng Getteng Sengkut (PGGS), Kabupaten Pakpak Bharat akan menerima sepuluh (10) orang yang ditempatkan sebagai pengawas tempat pemungutan suara (PTPS).

 

Kesepuluh orang dimaksud nantinya akan dipekerjakan di sepuluh tempat pemungutan suara (TPS) yang tersebar di wilayah kecamatan itu pada perhelatan pemilihan kepala daerah (pilkada) 2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Bagi masyarakat peminat, diminta dan diharapkan memanfaatkan kesempatan tersebut untuk segera mendaftarkan diri dengan syarat dan ketentuan, sebagaimana yang ditentukan panitia seleksi dari penyelenggara pemilu (panwascam) itu.

 

Ke-10 orang yang akan direkrut itu, nantinya akan bertugas selama satu hari saat pilkada berlangsung hingga pemilihan rampung.

 

Dari laman resmi Panwascam PGGS, pihak panitia menginformasikan, waktu pendaftaran berlangsung 12-18 September 2024. Bagi pendaftar atau warga yang berminat dan berusia minimal 21 tahun dapat mengikuti seleksi.

 

Rekrutmen PTPS dimaksud merupakan amanah UU demi tujuan suksesi pemilukada agar proses pemungutan suara berlangsung adil dan sesuai dengan mekanisme yang berlaku.

 

Pihak penyelenggara pemilu tersebut menyarankan, sebelum mendaftar agar terlebih dahulu membaca segala persyaratan, sebagaimana tercantum dalam link berikut;

 

https://drive.google.com/drive/folders/1oX2H2Uq7Rrf0mS5V_lOVvFToq4cginDE?usp=drive_link

 

Sementara berkas pendaftaran dapat diantar langsung ke Sekretariat Panwascam setempat, di Jalan PGGS, No. 95, Desa Kecupak II. (Nazir Solin)

Berita Terkait

Habiburokhman Serukan APH Netral Saat Kawal Hitung Suara Pilkada Aceh
Polres Pakpak Bharat Dukung Program Presiden Brantas Narkoba
Jembatan Gantung di Cubancer Diserahterimakan
Personil Polsek Salak Evakuasi Petani Pingsan
Novita Banurea, Wakil Indonesia di GLF Arab Saudi
Masyarakat Pakpak Bharat Deklarasi ‘Koko’
Panwaslu PGGS Gelar Sosialisasi Pengawasan Pilkada Serentak 2024
KPU Pakpak Bharat Gelar Sosialisasi Pemilih Pemula
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 1 April 2025 - 10:28

Pengamanan Ibadah Salat Idulfitri 1446 Hijiriah di Kabupaten Karo Berjalan Aman dan Kondusif

Jumat, 21 Februari 2025 - 04:22

Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto ,Lantik Bupati Dan Wakil Bupati Karo di Istana Kepresidenan Jakarta

Senin, 10 Februari 2025 - 20:31

Ketua Umum AKPERSI Mendatangi Kementrian Desa Terkait Permintaan Maaf Pak Menteri Secara Terbuka

Minggu, 9 Februari 2025 - 20:21

FPII Sukses Gelar Mukernas ke-VIII dan Kegiatan HUT ke-IX di Puri Mega Hotel Jakarta, Ini Agendanya

Senin, 3 Februari 2025 - 17:46

Ketum AWIBB Kecam Keras Video Viral Menteri PMD Sebut Wartawan Bodrex dan LSM Abal-Abal

Minggu, 2 Februari 2025 - 11:01

Ketua Umum dewan pers Nusantara mengecam keras dan meminta metri desa mundur dari jabatannya.

Jumat, 24 Januari 2025 - 20:12

Polisi: Penodongan Pistol di SPBU Ternyata Korek Api

Jumat, 24 Januari 2025 - 20:11

Polres Metro Jakarta Barat Musnahkan Narkoba Senilai Rp106 Miliar

Berita Terbaru