Pesan Kepala Desa Suka Makmur Sasaran BLT Adalah Keluarga Miskin

KRIMINAL24.COM

- Team

Senin, 27 Mei 2024 - 18:16

4066 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Subulussalam | Bantuan Langsung Tunai (BLT) merupakan program penanggulangan kemiskinan melalui pemberian bantuan tunai kepada keluarga sangat miskin berdasarkan persyaratan dan ketentuan yang telah ditetapkan.

BLT membuka akses keluarga miskin terutama ibu hamil dan anak untuk memanfaatkan berbagai fasilitas kesehatan (Faskes) maupun fasilitas pendidikan yang ada disekitar mereka.

Sasaran BLT adalah keluarga miskin dan rentan yang terdaftar dalam Data Terpadu Program Penanganan Fakir Miskin.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dan yang perlu diketahui adalah bahwa penerima PKH dan BPNPT tidak lagi menerima BLT. Kenapa agak lama dicairkan, dikarenakan pendamping desa dan perangkat desa sedang melakukan pendataan agar tidak terjadi tumpang tindih dan salah sasaran dalam penerimaan BLT, terang kepala desa.

Kita ingin meluruskan, bahwa dalam memberi bantuan kepala desa tidak pernah memilih-milih siapa yang di kehendaki oleh kepala desa. Dari pemerintah daerah juga telah menyediakan pendamping desa, di setiap desa di seluruh kota Subulussalam. Jadi tuduhan bahwa kita ada bermain itu tidak benar, semua sudah kita laksanakan sesuai aturan dan peraturan yang berlaku.

Hawari selaku kordinator pendamping desa pemerintahan kota Subulussalam, saat dimintai tanggapam terkait BLT menyatakan,”bahwa kampung Kota Makmur pada hari Senin tanggal 27 mei 2024 telah menyalurkan BLT tahap kedua di triwulan pertama,”ujarnya.

Selaku pendamping desa, saya merasa terima kasih kepada Pj kepala Desa Kota Makmur yang begitu aktif dengan terus bergerak demi tercapainya harapan. Dan yang perlu di garis bawahi, bahwa dalam pemberitaan bantuan kita ada skala prioritas yang harus kita utamakan, jelasnya.

Dari skala prioritas yang sudaj ditetapkan oleh pemerintah ada tidal hal, pertana skala prioritas ketahanan pangan, kedua masyarakat miskin ektrim dan yang ketiga stunting, terangnya.

Redaksi : syahbudin padank

Berita Terkait

Skandal HGU di Aceh Singkil-Subulussalam: Perusahaan Sawit Diduga Rampas Lahan, Rusak Lingkungan, Ancam Mata Pencaharian Warga
Korban Penipuan Akhirnya Melaporkan Mantan Kepala Desa Panglima Sahman Ke Polres Subulussalam
Syahbudi Padang Anggota Fast Respon Polri Nusantara Kota Subulussalam Apresiasi TNI – Polri Telah Kawal Pesta Demokrasi Pilkada 2024
BISA”” Tampil Sederhana Saat Visi Misinya Berlangsung di DPRK Subulussalam, 2 Paslon Tinggalkan Ruang Sidang
Dianggap Rasis Keputusan KIP Kota Subulussalam, Ribuan Massa Protes ke KIP
Pasangan Bisa Jilid Dua Bertubi-tubi Di Serang Akun Facebook Bodong Tak Menyurutkan Langkah Bintang- Faisal Elektabilitas Justru Semakin Naik
Mantan Aktivis Subulussalam Hadiri Deklarasi Bintang Faisal
Klarifikasi Pemberitaan Tentang Pemukulan Yang Melibatkan Anggota TNI di Subulussalam

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 20:01

Perkuat Sinergi Pengawasan Lapas, Kanwil Ditjenpas Silaturrahmi ke BIN Daerah Aceh

Selasa, 11 Maret 2025 - 20:00

Polisi Berhasil Menangkap 16 Napi yang Kabur dari Lapas Kutacane

Sabtu, 8 Maret 2025 - 17:14

Kunjungan Kerja Kepala BNNP Aceh Ke BNNK Langsa dalam rangka Rapat Koordinasi Program P4GN

Kamis, 6 Maret 2025 - 06:52

Lagi, Bea Cukai dan Polri Lakukan Penindakan 188 kg Narkotika

Jumat, 21 Februari 2025 - 07:34

Pemerintah Aceh Tegaskan Pemberhentian Sulaimi Sebagai Sekda Aceh Besar Sudah Sesuai Aturan

Kamis, 20 Februari 2025 - 15:46

Ketua DPR Aceh Diminta Jadi ‘Pendingin’ Jelang Meugang

Rabu, 19 Februari 2025 - 11:02

ARAH Minta Mualem Ganti Seluruh Kepala SKPA Yang Lama

Selasa, 18 Februari 2025 - 18:04

Hendra Supardi Ditunjuk sebagai PLT Direktur Utama Bank Aceh

Berita Terbaru