Polres Subulussalam Evakuasi Penemuan Mayat Tanpa Identitas di Perkebunan Masyarakat

- Team

Senin, 13 Mei 2024 - 22:55

4094 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Subulussalam – Seorang mayat tanpa identitas berjenis kelamin perempuan (Mr. X) ditemukan oleh warga di perkebunan sawit pinggiran sungai Lae Souraya di Bulu Carak Desa Pulo Beulen Kecamatan Sultan Daulat Kota Subulussalam, Senin, 13 Mei 2024.

Kapolres Subulussalam AKBP Yhogi Hadisetiawan, dalam keterangannya menyampaikan bahwa penemuan mayat tersebut diketahui oleh masyarakat saat hendak pergi ke kebun, selanjutnya saksi menginformasikan penemuan tersebut ke Polsek Sultan Daulat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saksi menuturkan bahwa penemuan mayat sekira pukul 09.30 Wib, dalam keadaan tengkurap dengan kondisi badan sudah membengkak, kulit badan menghitam terkelupas, daging di lengan dan kaki sudah terkelupas hancur hingga terlihat tulang, serta ditemukan tanpa menggunakan baju,” ujar Kapolres.

“Atas informasi ini personel kami bersama personel koramil dan SAR, menuju lokasi dengan menaiki robin atau perahu untuk selanjutnya mengevakuasi mayat ke Puskesmas Sultan Daulat dan di bawa dengan Ambulance menuju RSUD Kota Subulussalam,” pungkasnya.

Saat ini pihak RSUD sedang melakukan pemeriksaan visum mayat, dan hasil awal belum pasti dikarenakan mayat telah hancur akibat proses pembusukan.

Terkait kondisinya yang sudah membusuk, pihak Kepolisian belum dapat memberikan keterangan terkait penyebab kematiannya, untuk itu pihaknya mengimbau kepada warga masyarakat yang merasa kehilangan anggota keluarga harap melapor ke Polres maupun Polsek terdekat.[•]

Berita Terkait

Warga Subulussalam Tuntut PT MSB Bertanggung Jawab Atas Pencemaran Lingkungan
Skandal HGU di Aceh Singkil-Subulussalam: Perusahaan Sawit Diduga Rampas Lahan, Rusak Lingkungan, Ancam Mata Pencaharian Warga
Korban Penipuan Akhirnya Melaporkan Mantan Kepala Desa Panglima Sahman Ke Polres Subulussalam
Syahbudi Padang Anggota Fast Respon Polri Nusantara Kota Subulussalam Apresiasi TNI – Polri Telah Kawal Pesta Demokrasi Pilkada 2024
BISA”” Tampil Sederhana Saat Visi Misinya Berlangsung di DPRK Subulussalam, 2 Paslon Tinggalkan Ruang Sidang
Dianggap Rasis Keputusan KIP Kota Subulussalam, Ribuan Massa Protes ke KIP
Pasangan Bisa Jilid Dua Bertubi-tubi Di Serang Akun Facebook Bodong Tak Menyurutkan Langkah Bintang- Faisal Elektabilitas Justru Semakin Naik
Mantan Aktivis Subulussalam Hadiri Deklarasi Bintang Faisal

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 23:54

Koramil 1426-01/Polut Bersama Pemerintah Kecamatan Dan Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

Sabtu, 19 April 2025 - 00:37

Pendampingan Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Bantu Petani Tanam Padi

Jumat, 18 April 2025 - 23:59

Koramil 1426-03/Galut Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

Kamis, 17 April 2025 - 23:13

Personel Koramil 1426-07/Pattallassang Laksanakan Safari Sholat Subuh Berjamaah Di Masjid Wilayah Binaan

Kamis, 17 April 2025 - 06:46

Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1426-03/Galut Terjun Langsung Bantu Petani Tanam Padi

Rabu, 16 April 2025 - 23:42

Personel Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Selokan Dan Bahu Jalan

Rabu, 16 April 2025 - 00:03

Babinsa Koramil 1426-05/Marbo Dampingi Pendistribusian Makan Bergizi Gratis Untuk Anak Sekolah

Selasa, 15 April 2025 - 22:15

Personel Koramil 1426-05/Marbo Bersama Warga Gelar Kerja Bakti Pembersihan Pantai

Berita Terbaru