Lapas Binjai Terima Berita Acara Surat Pemberitahuan Pindah Memilih Lokasi Pemilu

- Team

Rabu, 17 Januari 2024 - 05:07

40190 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Binjai

Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Binjai , Theo Adrianus,Amd.I.P,S.H.,M.H didampingi Kasi Binadik, Andi Gultom dan Kasubsi Registrasi, Sudarno H Nasution serta staf menerima berita acara Surat pemberitahuan Pindah memilih bagi pemilih di Lokasi Khusus, Selasa (16/01/2024).

Hadir dalam kegiatan ini, Ketua KPU Kota Binjai, Anton Indratno serta jajaran, dan Bawaslu Kota Binjai bertempat di joglo Musyawarah Lapas Binjai Pemberian Surat Pemberitahuan pindah memilih bagi pemilih lokasi khusus Pemilu di terima langsung oleh Kalapas Binjai.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kalapas Binjai pada kesempatan ini menyampaikan “Kami siap mendukung perhelatan pesta demokrasi 2024. Kami juga telah berkoordinasi dan mempersiapkan 5 TPS khusus bagi wargabinaan untuk memberikan suaranya meski dari dalam Lapas,” ujar Kalapas.(red)

Berita Terkait

Media Teropong Barat.com Mengucapkan Selamat Atas di Lantiknya Walikota Terpilih H.Amir Hamzah dan Wakil Walikota Terpilih H. Hasanul Jihadi
Habiburokhman Serukan APH Netral Saat Kawal Hitung Suara Pilkada Aceh
Kalapas Binjai Buka Pelatihan dan Penguatan Kader Kesehatan Bagi WBP
Perkuat Sinergitas Bersama Forkopimda, Kalapas Binjai Hadiri Silaturahmi Perbakin Kota Binjai
Lapas Binjai Terima Kunjungan Kasi Korwas Dit Binmas Poldas Sumut
Kalapas Binjai Hadiri Acara Temu Sambut Kapolres Binjai
Kanwil Kemenkumaham Sumut laksanakan Rencana Aksi terkait Sinkronisasi Data Notaris di Kabupaten Labuhan Batu
PWMOI Pekanbaru Minta Kepolisian Usut Tuntas Pembakaran Rumah Wartawan di Karo Sumut

Berita Terkait

Selasa, 1 April 2025 - 10:28

Pengamanan Ibadah Salat Idulfitri 1446 Hijiriah di Kabupaten Karo Berjalan Aman dan Kondusif

Jumat, 21 Februari 2025 - 04:22

Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto ,Lantik Bupati Dan Wakil Bupati Karo di Istana Kepresidenan Jakarta

Senin, 10 Februari 2025 - 20:31

Ketua Umum AKPERSI Mendatangi Kementrian Desa Terkait Permintaan Maaf Pak Menteri Secara Terbuka

Minggu, 9 Februari 2025 - 20:21

FPII Sukses Gelar Mukernas ke-VIII dan Kegiatan HUT ke-IX di Puri Mega Hotel Jakarta, Ini Agendanya

Senin, 3 Februari 2025 - 17:46

Ketum AWIBB Kecam Keras Video Viral Menteri PMD Sebut Wartawan Bodrex dan LSM Abal-Abal

Minggu, 2 Februari 2025 - 11:01

Ketua Umum dewan pers Nusantara mengecam keras dan meminta metri desa mundur dari jabatannya.

Jumat, 24 Januari 2025 - 20:12

Polisi: Penodongan Pistol di SPBU Ternyata Korek Api

Jumat, 24 Januari 2025 - 20:11

Polres Metro Jakarta Barat Musnahkan Narkoba Senilai Rp106 Miliar

Berita Terbaru