Plt Bupati Langkat Hadiri Final Turnamen Bola Volly Putri

KRIMINAL24.COM

- Team

Senin, 4 Desember 2023 - 15:40

40111 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Langkat, Kriminal 24 com.|  Plt Bupati Langkat H.Syah Afandin SH hadiri kegiatan Final Turnamen Bola Volly Putri bertempat di lapangan HIMAKU Kecamatan Kuaala, Minggu 03 Desember 2023.

Adapun disaat pertandingan Turnamen ini guna memperebutkan piala Plt Bupati Langkat dan di ikuti 12 tim pada turnamen . Syah Afandin SH, hadir secara langsung melihat pertandingan di final ini antara Tim King Cendrawasih VS Aspol Kuala.

Menurut dari hasil penilaian para juri sebagai Pemenang Final turnamen piala Plt.Bupati ini di menangkan oleh Tim Aspol sebagai Juara Pertama dan mendapatkan uang tunai sebesar 5 Juta, Juara ke dua diraih oleh King Cendrawasih dan mendapatkan hadia uang sebesar 4 Juta, di posisi ketiga tim Rudang Mayang mendapatkan uang sebesar 3 Juta dan juara ke empat tim Viktoria mendapatkan uang tunai sebesar 2 Juta.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada hari yang sama, sebelum melihat pertandingan final Turnamen Volly, beliau menyempatkan waktu untuk memberikan secara simbolis kepada masyarakat terdampak banjir yang melanda Kecamatan Kuala pada pekan lalu, bertempat di sekretariat Himpunan Masyarakat Kuala (HIMAKU).

Dalam kata Sambutan Plt. Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH meohon maaf saya kepada masyarakat kecamatan Kuala yang terkena musibah banjir karena saya tidak bisa hadir ketika musibah itu terjadi karena jadwal saya yang begitu padat. Tetapi saya langsung arahkan Dinas perhubungan, satpol PP dan BPBD untuk malam itu juga terjun ke kecamatan Kuala.

” Semoga para korban banjir diberikan ketabahan dan bantuan ini dapat bermanfaat sehingga menjadi berkah untuk kita semua,” Harapnya.

Selanjutnya Camat Kuala Imanta PA dalam sambutannya
” Terima kasih atas bantuannya, ini merupakan bentuk kepedulian bapak Plt. Bupati Langkat untuk masyarakat Kuala. Kami berharap kedepannya bisa ditangani untuk masalah banjir di kecamatan Kuala ini,” ucap dan harapnya

Disaat acara Final turnamen Bola Voli ini, Turut Hadir Kadis Perhubungan Arie Ramadhany, S.IP, M.SP, Kepala BKD Eka Syahputra Depari, S.STP, MAP., Camat Kuala Imanta PA, Mewakili Kadis Kominfo M.Faisal,SE,M.Ikom, dan Segenap Toko Masyarakat.

( Bangunta Sembiring ).
Kaparwil Sumut.

Berita Terkait

Tokoh Pemuda Desa Mangga Apresiasi Baznas Kabupaten Langkat Berikan Bantuan Pendidikan Bagi Anak Yatim , dan Kursi Roda
Penggerebekan Barak Narkoba di Langkat, Puluhan Orang Ditangkap dan Lokasi Dimusnahkan
Rayakan HUT RRG Club Indonesia Ke-49 Puluahan Anak Yatim Diberi Santunan
337 Orang Lulus Penerimaan Bintara dan Tamtama Polri, Kapolda Sumut: Seleksi Berjalan Sangat Ketat!
Rutan Pangkalan Brandan Laksanakan Rapat Internal Pengamanan Menjelang Libur Panjang Hari Raya Idul Adha
Rutan Pangkalan Brandan Ikuti Kegiatan Bakti Sosial BNN Kab. Langkat
Dua Orang Narapidana Rutan Pangkalan Brandan Terima Remisi Waisak 2568 BE
Rutan Pangkalan Brandan Laksanakan Pembinaan Fisik, Mental dan Disiplin Tahun 2024

Berita Terkait

Rabu, 9 April 2025 - 19:07

Permintaan Terdakwa Untuk Menahan Saksi Dinilai Ngawur

Senin, 17 Maret 2025 - 17:29

PT Jui Shin Indonesia Terduga Korban Mafia, Bangun Jalan 90 Jt, Masyarakat Gambus Laut Di Santuni,Eh Acai Malah Portal Jalan..!!

Senin, 17 Maret 2025 - 15:33

Empat Saksi Menerangkan Tak Mengetahui Ada Kecelakaan

Rabu, 5 Maret 2025 - 23:00

Pangdam I/BB Terima Audiensi Kepala BI Sumut, Bahas Sinergi Stabilitas Ekonomi

Jumat, 28 Februari 2025 - 17:07

Yonif 125/SI’MBISA, Berhasil Meraih Prestasi Menjadi Satgas Pamtas TNI-AD Terbaik, Sektor Papua Selatan Tahun 2023-2024

Sabtu, 15 Februari 2025 - 07:17

Ketua PWI Sumut Jadi Saksi Pernikahan Putri Pemred Koran Mimbar Umum

Kamis, 13 Februari 2025 - 21:51

Aksi Demo di DPRD Sumut Tuntut ‘Nina Wati’ Agar Kembalikan Uang Hasil Penipuan Masuk TNI AD RINDAM

Kamis, 13 Februari 2025 - 06:09

Ketua DPW Asosiasi PJK3 Riksa Uji (PPJK3 RUI) Sumatera Utara, Jannes Periadi Perangin-angin Menghadiri Peringatan Bulan K3 Sumut Tahun 2025.

Berita Terbaru