FSPTSI K.SPSI Kota Medan Bantah Mengeruduk Gudang PT ABJRG Dan Minta Pada Kapolda Sumut Usut Tuntas Kepemilikkan Senjata Api

- Team

Senin, 9 Oktober 2023 - 18:41

40158 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Medan – Serikat Pekerja Transport Seluruh Indonesia (FSPTSI) K.SPSI Kota Medan mengklarifikasi terkait pemberitaan yang ada di media terkait pernyataan Kabid Humas Polda Sumut Kombes Pol Hadi Wahyudi dan membantah tidak ada mengeruduk Kantor atau Gudang PT ABJRG yang beralamat di Jalan Gereja Desa Sampali, Kecamatan. Percut Sei Tuan, Kabupaten Deli Serdang, bertempat di Sekertariat Jalan Kirana No. 21 Medan Sumut, Senin (10/10/2023).

Saat memberikan keterangan kepada awak media, rekan juang dari PC F. SP. TSI- K.SPSI Kota Medan tidak sampai 30 Orang dan datang ke gudang tersebut untuk mengklarifikasi terkait Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) Sepihak yang dilakukan oleh Ruslan (Pengusaha) kepada MS (51) Anggota PC F.SPTSI-K.SPSI Kota Medan dan tidak ada menyetop Operasional di gudang tersebut karena gudang itu hanya tempat Workshop (Bengkel).

Bahkan, Ruslan (Pengusaha) yang BERTERIAK-TERIAK Memanggil- Manggil rekan- rekan dari PC F. SPTSI-K. SPSI yang ada diluar untuk masuk kedalam ruangan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Setelah anggota masuk kedalam Ruangan lalu disitulah Ruslan (Pengusaha) melemparkan BOTOL yg berada di atas Meja ke lantai serta, meletuskan Senjata Apinya nya hingga Beberapa kali letusan ke atas dan ke arah dinding yang terbuat dari batu sambil mengatakan, “Kutembaki kalian satu- satu nanti” dengan menodongkan senjatanya ujar Lamsir

Atas kejadian itu, Ketua PC F.SPTSI-K.SPSI Kota Medan meminta kepada: Bapak Presiden RI Ir. Joko Widodo, Bapak Kapolri Listyo Sigit Pranowo, Kapolda Sumut Bapak Agus dan DPR RI serta Pangdam I Bukit Barisan, agar mengusut tuntas terkait senjata Api yang digunakan Ruslan (Pengusaha) tersebut. Dan apakah benar yang memberikan Senjata dan ijin adalah Kapolda seperti yang di ucapkan Ruslan, serta apakah benar ada legalitas senjata api tersebut dengan peluru yang dipakai peluru tajam.

Ketua PC F.SPTSI-K.SPSI Kota Medan, akan membuat Laporan terkait perbuatan Ruslan (Pengusaha) yang telah mengakibatkan saya pribadi terkena serangan jantung dan dirawat di Rumah Sakit Tiga hari di Ruangan ICU dan Dua hari di kamar. Saya juga terancam untuk diri saya pribadi dan Anggota PC F.SPTSI-K.SPSI Kota Medan.

(Team Media)

Berita Terkait

Bupati Karo Hadiri Pelantikan Rektor USU Periode 2026–2031
Pengungkapan Sumpah Bertandatangan Gubernur Riau (Berhalangan Sementara) Abdul Wahid
Danrem 083/Baladhika Jaya Berbagi Kebahagiaan, Santuni Anak Yatim di Winongan
Warga Binaan dan Petugas Rutan Tarutung Jalani Tes Urine Mendadak
Putri Proklamator RI Halida Nuriah Hatta Turun ke Tenda Pengungsian Tinjau Langsung Kondisi Korban Banjir Bandang Aceh Tamiang
Jumat Barokah Pewarta Polrestabes Medan Terus Berjalan, Chairum Lubis Tegaskan Semangat Kepedulian
Kalapas Kelas I Medan Pimpin Apel Pagi Perdana Awal Tahun 2026
Ketua Wartawan TNI Sumut Ryan Sinaga Siapkan Silaturahmi dengan Pangdam I/BB

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 01:31

Satresnarkoba Polres Tanah Karo Tangkap Pemuda Diduga Miliki Sabu di Simpang Empat

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:38

Kapolres Tanah Karo Hadiri Pentahbisan Imam Baru Ordo Kapusin di Berastagi, Berjalan Aman dan Kondusif

Selasa, 20 Januari 2026 - 15:08

Kapolres Tanah Karo Hadiri Panen Raya Padi Sawah Dukung Ketahanan Pangan Nasional

Selasa, 20 Januari 2026 - 15:06

Kapolsek Mardingding Gelar Patroli Blue Light Gabungan, Jaga Kamtibmas di Lau Baleng

Selasa, 20 Januari 2026 - 15:05

Pemkab. Karo Panen Raya Padi Sawah di Kecamatan Mardingding, Hasil Upaya Pulihkan Lahan Terdampak Banjir

Senin, 19 Januari 2026 - 13:12

Musyawarah KORMI Laksanakan Pertama di Kabupaten Karo, Tahun 2026

Rabu, 14 Januari 2026 - 22:47

Satreskrim Polres Tanah Karo Amankan Tiga Pelaku Pencurian Kabel Tower

Rabu, 14 Januari 2026 - 22:45

Pemerintah Kabupaten Karo Dukung Penegakan Hukum dan Tegaskan Komitmen Perlindungan Aset Daerah

Berita Terbaru