Kodam I/BB Gelar Sumut Berdzikir Bukit Barisan Expo 2023 Bersama Santri dan Anak Yatim

- Team

Kamis, 20 Juli 2023 - 16:33

40182 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDAN, KRIMINAL 24 COM –  Komando Daerah Militer (Kodam ) merupakan satuan Utama dalam melaksanakan Pembinaan dan Operasional Kewilayahan TNI AD, I /Bukit Barisan laksanakan menggelar acara Sumut Berdzikir bersama santri dan anak yatim di Lapangan Benteng, Jln Pengadilan Medan, Provinsi Sumatra Utara, pada hari Rabu (19/7/2023) malam.

Adapun Kegiatan Kodam I /BB ini , adalah merupakan rangkaian Bukit Barisan Expo 2023. disaat acara tersebut, turut hadir Wakil Gubernur Sumut, Rajeck shah, unsur Forkopimda, dan PJU Kodam I/BB, juga hadir Wali Kota Medan, M Bobby Nasution serta sejumlah pemuka agama.

Namun, hal ini, langsung disampaikan Pangdam I/BB, Mayjen TNI A Daniel Chardin, SE, MSi, melalui Kainfolahtadam I/BB Kolonel Arh Toto Raharjo mengakui, Sumut Berdzikir ini, juga sekaligus untuk menyambut Tahun Baru Islam, 1 Muharram 1445 Hijriah/19 Juli 2023.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ini adalah merupakan sebagai wujud rasa syukur kepada Allah S.W.T atau Tuhan Yang Maha Esa, sehingga Bukit Barisan Expo 2023 berlangsung aman dan lancar,” jelas Pangdam.

Diutarakan Pangdam, Bukit Barisan Expo 2023 ini, merupakan bentuk pertanggungjawaban TNI kepada Rakyat Indonesia yang telah memberikan amanah, untuk mempertahankan kedaulatan dan keutuhan NKRI, baik di darat, laut maupun udara, sehingga apa yang sudah diperbuat oleh TNI AD,chh selama ini mampumenjadi perekat persatuan dan kesatuan Bangsa Indonesia dari berbagai permasalahan yang dihadapi.

Dalam kegiatan Sumut Berdzikir ini, juga diisi dengan tausiyah oleh Al Ustadz Zul Arafah.

Namun, Sementara Panglima Kodam ( Pangdam ) berharap, agar tausiyah yang disampaikan penceramah bisa dihayati, dan kemudian diimplementasikan dalam kehidupan sehari-hari, khususnya dalam meningkatkan keimanan dan ketakwaan kepada Allah SWT/Tuhan Yang Maha Esa.

Disaat pelaksanaan kegiatan tersebut Turut hadir di acara, Ketua MUI Sumut, Prof Dr KH Amiruddin MS, MA, KH Zulfikar Hajar, LC, Dr H Amhar Nasution, MA, Pimpinan Majelis Dzikir Qolbu Salim, Pimpinan Majelis Dzikir Al Fatih United, dan anak yatim Yayasan Syawal Medan.

( Bangunta Sembiring )

Berita Terkait

Bupati Karo Hadiri Pelantikan Rektor USU Periode 2026–2031
Pengungkapan Sumpah Bertandatangan Gubernur Riau (Berhalangan Sementara) Abdul Wahid
Danrem 083/Baladhika Jaya Berbagi Kebahagiaan, Santuni Anak Yatim di Winongan
Warga Binaan dan Petugas Rutan Tarutung Jalani Tes Urine Mendadak
Putri Proklamator RI Halida Nuriah Hatta Turun ke Tenda Pengungsian Tinjau Langsung Kondisi Korban Banjir Bandang Aceh Tamiang
Jumat Barokah Pewarta Polrestabes Medan Terus Berjalan, Chairum Lubis Tegaskan Semangat Kepedulian
Kalapas Kelas I Medan Pimpin Apel Pagi Perdana Awal Tahun 2026
Ketua Wartawan TNI Sumut Ryan Sinaga Siapkan Silaturahmi dengan Pangdam I/BB

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 01:31

Satresnarkoba Polres Tanah Karo Tangkap Pemuda Diduga Miliki Sabu di Simpang Empat

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:38

Kapolres Tanah Karo Hadiri Pentahbisan Imam Baru Ordo Kapusin di Berastagi, Berjalan Aman dan Kondusif

Selasa, 20 Januari 2026 - 15:08

Kapolres Tanah Karo Hadiri Panen Raya Padi Sawah Dukung Ketahanan Pangan Nasional

Selasa, 20 Januari 2026 - 15:06

Kapolsek Mardingding Gelar Patroli Blue Light Gabungan, Jaga Kamtibmas di Lau Baleng

Selasa, 20 Januari 2026 - 15:05

Pemkab. Karo Panen Raya Padi Sawah di Kecamatan Mardingding, Hasil Upaya Pulihkan Lahan Terdampak Banjir

Senin, 19 Januari 2026 - 13:12

Musyawarah KORMI Laksanakan Pertama di Kabupaten Karo, Tahun 2026

Rabu, 14 Januari 2026 - 22:47

Satreskrim Polres Tanah Karo Amankan Tiga Pelaku Pencurian Kabel Tower

Rabu, 14 Januari 2026 - 22:45

Pemerintah Kabupaten Karo Dukung Penegakan Hukum dan Tegaskan Komitmen Perlindungan Aset Daerah

Berita Terbaru