Babinsa Koramil 04/KP Melaksanakan Kegiatan Komsos Bersama Warga Binaannya

KRIMINAL24.COM

- Team

Jumat, 26 April 2024 - 02:28

4072 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES | Demi Terwujudnya, Menjalin silaturahmi Dan menjaga keharmonisan dengan masyarakat Desa Binaanya Babinsa Koramil 04/Kuta Panjang Serda Dirhamsyah melaksanakan Kegiatan komunikasi sosial (komsos) Dengan warga Binaannya Di Desa Ulun Tanoh kecamatan Kuta panjang, kabupaten Gayo Lues.

Kuta Panjang,”. Babinsa Koramil 04/Kuta Panjang Kodim 0113/Gayo lues,Serda Dirhamsyah melaksanakan kegiatan Komunikasi sosial ( komsos)Dengan warga Binaannya Di Desa Ulun Tanoh Kecamatan Kuta Panjang, Kabupaten Gayo Lues,Jum,at (26/04/2024).

Komsos merupakan bagian dari tugas seorang Babinsa untuk menjalin komunikasi yang baik dengan warga binaan. Kegiatan ini juga membantu dalam pemahaman kondisi dan perkembangan di masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Komsos yang di lLakukan secara rutin baik antara Babinsa dengan warga binaan dapat terjaga dengan baik, menciptakan lingkungan yang nyaman, dan membantu kelancaran pelaksanaan tugas sehari-hari sebagai seorang Babinsa.

” Dengan komsos yang rutin seorang Babinsa dapat lebih cepat mengetahui situasi terkini di wilayah desa binaan dan dapat mengambil tindakan deteksi dini serta cegah dini jika diperlukan. Ini memungkinkan penyelesaian cepat atas permasalahan yang mungkin timbul. Kegiatan Komsos yang rutin seperti ini adalah salah satu cara yang efektif dalam menjaga kemanunggalan TNI dengan masyarakat di wilayah binaan, sehingga tercipta lingkungan yang lebih aman dan harmonis.” ujarnya. (RED)

Berita Terkait

Serah Terima Jabatan Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues
Pengedar Narkoba Sabu di Gayo Lues Diduga Kebal Hukum
Sat Reskrim Polres Gayo Lues Bersama Disperindagkop Lakukan Pengecekan Volume “MINYAK KITA” yang Beredar di Wilayah Gayo Lues
Dalam sepekan Satresnarkoba Polres Gayo Lues berhasil Gagalkan Ratusan Kilogram Ganja Lintas Provinsi
Pisah Sambut Kasatresnarkoba, Kapolres Gayo Lues Ucapkan Terima Kasih
Kapolres Gayo Lues Pimpin Upacara Sertijab Kasatresnarkoba
Dandim 0113/ Gayo Lues Pimpin Upacara Bulanan Di Lapangan Makodim 0113/ Gayo Lues
PUSDA Mengucapkan Selamat Atas Pelantikan Suhaidi dan Maliki, Optimistis Kemiskinan di Gayo Lues Bisa Ditekan

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 00:35

Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Wujudkan Ketahanan Pangan Dengan Turun Langsung Bantu Petani

Sabtu, 19 April 2025 - 23:54

Koramil 1426-01/Polut Bersama Pemerintah Kecamatan Dan Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

Sabtu, 19 April 2025 - 00:37

Pendampingan Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Bantu Petani Tanam Padi

Jumat, 18 April 2025 - 23:59

Koramil 1426-03/Galut Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

Kamis, 17 April 2025 - 22:17

Koramil 1426-07/Pattallassang, Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Pinggir Jalan

Kamis, 17 April 2025 - 06:46

Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1426-03/Galut Terjun Langsung Bantu Petani Tanam Padi

Rabu, 16 April 2025 - 23:42

Personel Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Selokan Dan Bahu Jalan

Rabu, 16 April 2025 - 00:03

Babinsa Koramil 1426-05/Marbo Dampingi Pendistribusian Makan Bergizi Gratis Untuk Anak Sekolah

Berita Terbaru