Babinsa Koramil 07/Blangjerango Ajarkan Wasbang Kepada Siswa SMA

KRIMINAL24.COM

- Team

Senin, 27 November 2023 - 07:14

4076 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES -Babinsa Koramil 07/Blangjerango,Sertu Maradona Ar mengajar siswa SMA 1 Blangjerango, di wilayah teritorial Koramil 07/Blangjerango kecamatan Blangjerango Kabupaten Gayo Lues,Senin(27 Nov/2023).

Materi yang diajarkan oleh Sertu Maradona Ar yaitu tentang Wawasan Kebangsaan (Wasbang). Tujuan memberikan Wasbang kepada para siswa SMA ini, tak lain untuk menanamkan jiwa patriotisme sejak dini, serta untuk menambah pengetahuan dan wawasan para siswa akan tanah air mereka. Selain materi Wasbang, Babinsa juga mengajarkan tentang kedisiplinan, kekompakan, kebersamaan, serta sikap sopan santun.

Semoga dengan materi Wasbang yang kami berikan, dapat menumbuhkan rasa cinta tanah air, patriotisme, dan keinginan untuk membela negara di hati siswa SMA 1 Blangjerango,” harap Sertu Maradona Ar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara itu, salah satu guru pembimbing di SMA 1 Blangjerango , mengaku merasa sangat terbantu dan berterima kasih karena Babinsa bersedia memberikan pembekalan Wasbang kepada para siswa di sekolahnya.

Berita Terkait

Serah Terima Jabatan Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues
Pengedar Narkoba Sabu di Gayo Lues Diduga Kebal Hukum
Sat Reskrim Polres Gayo Lues Bersama Disperindagkop Lakukan Pengecekan Volume “MINYAK KITA” yang Beredar di Wilayah Gayo Lues
Dalam sepekan Satresnarkoba Polres Gayo Lues berhasil Gagalkan Ratusan Kilogram Ganja Lintas Provinsi
Pisah Sambut Kasatresnarkoba, Kapolres Gayo Lues Ucapkan Terima Kasih
Kapolres Gayo Lues Pimpin Upacara Sertijab Kasatresnarkoba
Dandim 0113/ Gayo Lues Pimpin Upacara Bulanan Di Lapangan Makodim 0113/ Gayo Lues
PUSDA Mengucapkan Selamat Atas Pelantikan Suhaidi dan Maliki, Optimistis Kemiskinan di Gayo Lues Bisa Ditekan