Dandim Takalar Jadi Irup Pada Upacara Peringatan Hari Pahlawan 10 November 2025

Rustam

- Team

Senin, 10 November 2025 - 02:03

4014 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TAKALAR – kriminal24.com|Pada upacara peringatan Hari Pahlawan Tanggal 10 November 2025, bertindak selaku Letkol Inf Faizal Amin, S.I.P (Dandim 1426/Takalar), yang di gelar di Lapangan Upacara Makodim 1426/Takalar Jalan Fitrah Nomor 9 Kelurahan Kalabbirang Kecamatan Pattallassang Kabupaten Takalar. Senin, 10/11/2025.

 

Amanat Menteri Sosial Republik Indonesia dibacakan oleh Irup Letkol Inf Faizal Amin, S.I.P (Dandim 1426/Tkl) menyampaikan bahwa, Pada upacara peringatan Hari Pahlawan tahun 2025 hari Senin tanggal 10 November 2025, saudara-saudara kebangsaan bersama air hari ini di bawah langit Indonesia yang merdeka kita menundukkan kepala penuh hormat mengenang para pahlawan bangsa mereka bukan sekedar nama yang terukir di batu nisan melainkan cahaya yang menerangi jalan kita hingga hari ini dari Surabaya hingga Banda Aceh dari Ambarawa mereka berjuang bukan demi dirinya sendiri tetapi demi masa depan bangsa yang bahkan belum mereka kenal yaitu kita semua yang berdiri di sini hari ini.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Para pahlawan mengajarkan kepada kita bahwa kemerdekaan tidak jatuh dari langit kemerdekaan lahir dari kesabaran keberanian kejujuran kebersamaan dan keikhlasan ada tiga hal yang dapat kita teladani dari para pahlawan bangsa.

 

Pertama kesabaran para pahlawan mereka sabar menempuh ilmu sabar menyusun strategi sabar menunggu momentum dan sabar membangun kebersamaan di tengah-tengah segala keterbatasan mereka tetap bersabar meski menghadapi perbedaan dan jalan perjuangan dari Sumatera Barat itulah lahir kemenangan karena mereka tahu bahwa kemerdekaan tidak diraih dengan tergesa-gesa tetapi di tempat oleh waktu dan keikhlasan.

 

Kedua semangat untuk mengutamakan kepentingan bangsa di atas segalanya setelah kemerdekaan diraih para pahlawan tidak merebut jabatan tidak menuntut balasan tidak mengincar apa yang ditinggalkan penjajah mereka justru kembali ke rakyat mengajar membangun menanam dan melanjutkan pengabdian di situlah letak kehormatan sejati bukan pada posisi yang dimiliki tetapi pada manfaat yang ditinggalkan. (Pendim 1426)

Berita Terkait

Perkerjaan Drainase Di Kelurahan Sombala Bella Tala Sompu Tanpa Papan Transparansi
Badan Gizi Nasional Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG)
Jaga Keamanan, Personel Koramil 1426-03/Galut Ajak Para Komponen Pendukung Patroli Bersama
Babinsa Koramil 1426-06/Mapsu Jalin Silaturahmi Dengan Warga Binaan Melalui Komsos
Dandim 1426 Takalar dan Wakil Bupati Tanam Pohon Usai Suksesnya Event Trail Troff Hasanuddin
Koramil 1426-02/Polsel Ajak FKPPI, Linmas Dan Tokoh Masyarakat Patroli Bersama
Dandim 1426 Takalar dan Wakil Bupati Tanam Pohon Usai Suksesnya Event Trail Troff Hasanuddin
Pastikan Ketersediaan Stok Beras, Piket Koramil 1426-01/Polut Pantau Gudang Bulog

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 09:55

Pahlawanku Teladanku, Lapas Lubuk Pakam Terus Bergerak Melanjutkan Perjuangan

Senin, 10 November 2025 - 08:08

Rutan Kelas I Medan Gelar Upacara Hari Pahlawan 2025: “Pahlawanku Teladanku, Terus Bergerak Melanjutkan Perjuangan”

Senin, 10 November 2025 - 07:41

Kobarkan Semangat Juang, Rutan Labuhan Deli Gelar Upacara Peringatan Hari Pahlawan Penuh Khidmat

Minggu, 9 November 2025 - 02:09

Rutan Kelas I Medan Gelar Fisik Mental dan Disiplin Sekaligus Salurkan 50 Paket Bantuan Sosial di Kampung Ladang

Sabtu, 8 November 2025 - 12:26

Ketua PAC IPK Medan Helvetia Daniel Saragi Bangun Soliditas Kader Jelang Pelantikan DPD IPK Kota Medan

Sabtu, 8 November 2025 - 06:35

Tembus Rp 3,48T, Laba TW III PalmCo Naik 84 Persen YoY

Sabtu, 8 November 2025 - 06:08

‎Puraja Hutahaean Teguhkan Semangat Kebersamaan: “Hutahaean Itu Satu, Tak Tergoyahkan oleh Waktu” ‎

Jumat, 7 November 2025 - 15:20

Polsek Perbaungan Gerak Cepat Respon Call Centre 110 Bantu Warga Lansia yang Alami Sesak Napas di Depan Kantor Polisi

Berita Terbaru