Jalin Silaturahmi di Bulan Ramadhan, Alumni Panti Asuhan Agara Gelar Bukber

KRIMINAL24.COM

- Team

Kamis, 20 Maret 2025 - 17:10

4014 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KUTACANE   | Ratusan Alumni Panti Asuhan Tunas Murni yang berada di Desa Biak Muli, Aceh Tenggara mengelar buka bersama, kamis 20 Maret 2025

Ketua panitia Ikatan Keluarga Besar Alumni Panti Asuhan Tunas Murni Sumardi, juga sekaligus Ketua PWI Aceh Tenggara, mengucapan terima kasih kepada alumni dapat kembali berkumpul dan tetap solid dalam balutan kekeluargaan di bulan suci Ramadhan tahun ini.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Alhamdulillah kita semua bisa berkumpul kembali di bulan suci Ramadhan, dalam agenda buka puasa, ia mengatakan, terlihat antusias teman-teman masih tetap solid seperti dulu,” katanya.

Menurutnya, buka puasa bersama ini merupakan agenda setiap tahunnya di gelar oleh para alumni bersama adek-adek asuh yang saat ini masih dalam belajar disana. Ternyata tanpa kita sadari alumni Panti Asuhan Tunas Murni banyak yang menjadi pejabat, sehingga mendapat tanggapan yang baik dari masyarakat.

“Banyak alumni kita, hingga sekarang sudah banyak yang sukses, seperti sudah jadi polisi, TNI dan ada jadi pejabat di Agara, ” Kata sumardi Ketua PWI itu.

Tak hanya itu, Sumardi juga mengajak adek-adek asuh di Tunas Murni agar tetap semangat belajar jangan pernah menyerah. “Harapan terbesar adalah semoga kegiatan berbuka puasa bersama mampu menambah semangat serta motivasi kepada adek- adek asuh yang ada di panti ini harapnya

(Laporan Salihan Beruh)

Berita Terkait

Selama Dua Tahun Lebih Menjadi Kapolres Aceh Tenggara, AKBP R. Doni Sumarsono, S.I.K, M.H: Banyak Prestasi dan Sukses Memberantas Narkoba
Disela Silahturhami Bupati Dan Wakil Bupati Bersama Kepala Desa, Dirjen PAS : Napi Yang Meyerahkan Diri Tidak Akan Dikenakan Sangsi Hukum
Jalin Silahturahmi Bersama Para Kepala Desa dan Sekdes. Bupati : Gunakan Dana Desa Dengan Bijak dan Sesuai Dengan Aturan.
Bupati Agara Sidak Ke RSUD Sahudin Kutacane
Diduga Gara-gara Dipukul Oknum Kepsek MTsN Lawe Sigala, Siswi Dibawah Umur Akhir Meninggal Dunia
Sempat Ricuh, Aliansi Mahasiswa Bersatu Geruduk Kantor DPRK Agara, Simak ini Tuntutan Mereka
Kasus Pelecehan Seksual Anak Dibawah Umur, Keluarga Korban Minta Tersangka Ayah Tiri Dihukum Berat
Minta Kajari Agara Lidik Rehap Rumah Tidak Layak Huni Di Desa Lawe Sumur Baru, Simak Ini Pertanyakan LSM Tipikor

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 16:45

Polres Tanah Karo, Tangkap Beruntun Pembeli Hingga Bandar Narkoba

Jumat, 21 Maret 2025 - 16:44

Kapolres Tanah Karo, Cek Kesiapan Pos Pengamanan Ops Ketupat Toba 2025

Kamis, 20 Maret 2025 - 20:45

Polres Tanah Karo, Gelar Apel Pasukan Ops Ketupat Toba 2025

Rabu, 19 Maret 2025 - 18:44

Bupati Karo, Hadiri Rakor Bersama Mendagri, Bahas Pengangkatan CASN 2024 dan Penataan ASN

Rabu, 19 Maret 2025 - 18:42

Pemkab Karo, Laksanakan Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal RPJMD Kabupaten Karo Tahun 2025-2029 dan Musrenbang RKPD Kabupaten Karo Tahun 2026

Rabu, 19 Maret 2025 - 18:40

Bupati Karo Terima Audiensi Komisi Nasional Disabilitas

Rabu, 19 Maret 2025 - 00:21

Bupati Karo, Hadiri Acara Serah Terima Jabatan Kepala BPK Perwakilan Provinsi Sumatera Utara

Selasa, 18 Maret 2025 - 23:24

Kapolres Tanah Karo, Bersama Personel, Laksanakan Shalat Ghaib, untuk Tiga Anggota Polri, yang Gugur di Way Kanan

Berita Terbaru