Kalapas Binjai Hadiri Acara Temu Sambut Kapolres Binjai

- Team

Jumat, 12 Juli 2024 - 21:10

4081 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BINJAI

Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Binjai, Theo Adrianus, A.Md., I.P., S.H., M.H.  menghadiri acara temu sambut Kapolres Binjai yang baru AKBP Bambang Christanto Utomo, S.H, S.I.K. M.Si, yang dilaksanakan di Pendopo Umar Baki , Jumat malam (12/07/2024).

Dalam sambutannya , Kapolres menyampaikan,”kami sekeluarga merasa sangat bangga diacarakan seperti sudah bertugas 1 tahun 2 bulan diprovinsi sumut,” ungkap beliau.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada kesempatan yang sama, Walikota Binjai menyampaikan,” alhamdulillah telah hadir ditengah tengah kita bapak Kapolres, yang terkenal jago IT, pernah belajar diluar negeri, kita harus menyadari pergantian jabatan itu adalah tour of duty, kami warga kota binjai mengucapkan selamat bertugas dibinjai,” ungkap Walikota.

“kita mendoakan bapak rio selamat bertugas ditempat yg baru,saya mewakili forkopimda dan seluruh masyarakat kota binjai selamat bertugas dikota binjai, kami yakin bapak kapolres dapat menjalankan tugas dengan baik dikota binjai yg kita cintai ini,” ungkap beliau.

Turut hadir dalam acara temu sambut, Walikota Binjai, Drs. H. Amir Hamzah,MAP, Dandim 0203/Lkt, Danyon Raider 100/PS ,Kepala Kejaksaan Negeri Kota Binjai, Kakanwil Kemenag Kota Binjai, tokoh masyarakat dan agama kota Binjai.(red)

Berita Terkait

Media Teropong Barat.com Mengucapkan Selamat Atas di Lantiknya Walikota Terpilih H.Amir Hamzah dan Wakil Walikota Terpilih H. Hasanul Jihadi
Habiburokhman Serukan APH Netral Saat Kawal Hitung Suara Pilkada Aceh
Kalapas Binjai Buka Pelatihan dan Penguatan Kader Kesehatan Bagi WBP
Perkuat Sinergitas Bersama Forkopimda, Kalapas Binjai Hadiri Silaturahmi Perbakin Kota Binjai
Lapas Binjai Terima Kunjungan Kasi Korwas Dit Binmas Poldas Sumut
Kanwil Kemenkumaham Sumut laksanakan Rencana Aksi terkait Sinkronisasi Data Notaris di Kabupaten Labuhan Batu
PWMOI Pekanbaru Minta Kepolisian Usut Tuntas Pembakaran Rumah Wartawan di Karo Sumut
Berbagai Kalangan Ucapkan Selamat Ulang Tahun kepada Kalapas Binjai Theo Adrianus, A.Md.I.P., S.H., M.H

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:58

Disela Silahturhami Bupati Dan Wakil Bupati Bersama Kepala Desa, Dirjen PAS : Napi Yang Meyerahkan Diri Tidak Akan Dikenakan Sangsi Hukum

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:15

Bupati Agara Sidak Ke RSUD Sahudin Kutacane

Selasa, 25 Februari 2025 - 09:24

Diduga Gara-gara Dipukul Oknum Kepsek MTsN Lawe Sigala, Siswi Dibawah Umur Akhir Meninggal Dunia

Senin, 24 Februari 2025 - 13:37

Sempat Ricuh, Aliansi Mahasiswa Bersatu Geruduk Kantor DPRK Agara, Simak ini Tuntutan Mereka

Jumat, 21 Februari 2025 - 03:56

Kasus Pelecehan Seksual Anak Dibawah Umur, Keluarga Korban Minta Tersangka Ayah Tiri Dihukum Berat

Kamis, 20 Februari 2025 - 05:10

Minta Kajari Agara Lidik Rehap Rumah Tidak Layak Huni Di Desa Lawe Sumur Baru, Simak Ini Pertanyakan LSM Tipikor

Kamis, 20 Februari 2025 - 04:44

Sumardi Maju Kembali Calon Ketua PWI Agara

Rabu, 19 Februari 2025 - 08:49

Oknum Kepsek MIS Bambel Agara Diduga Tilep Dana Bos

Berita Terbaru