Bupati dan Wakil Bupati Karo, Hadiri Rapat Paripurna DPRD Karo, dalam Rangka Penyampaian Laporan Pelaksanaan Reses Anggota DPRD, Masa Reses 1 Tahun Sidang Pertama, Tahun Anggaran 2025

KRIMINAL24.COM

- Team

Senin, 10 Maret 2025 - 19:57

4072 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KARO – KRIMINAL 24 COM. Bupati Karo, Brigjen Pol (Purn) Dr. dr. Antonius Ginting, SP. OG, M.Kes dan Wakil Bupati Karo, Komando Tarigan, S.P hadiri Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Karo, dalam rangka Penyampaian Laporan Pelaksanaan Reses Anggota DPRD. Karo, Masa Reses 1 Tahun Sidang 1 Tahun Anggaran 2025,

Pelaksanaan penyampaian laporan reses anggota DPRD. Karo, Masa reses 1 Tahun, sidang pertama tahun anggaran 2025, yang dilaksanakn di Ruang Rapat DPRD Kab. Karo, pada hari Senin (10/03/2025), Jalan Veteran, nomor 14, Kecamatan Kabanjahe, Kabupaten Karo Provinsi Sumatera Utara.

Dalam sambutannya, Bupati Karo menyampaikan penghargaan atas Dedikasi dan Kerja keras yang telah ditunjukkan oleh Anggota DPRD Kab. Karo, selama masa reses.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Melalui kerja keras yang visioner, Anggota DPRD Kab. Karo, yang berhasil menyerap Aspirasi masyarakat yang penuh tanggung jawab, memperkokoh peran sebagai jembatan antara pemerintah dan masyarakat, ” ungkap Bupati Karo.

Selanjutnya, Pada kesempatan ini, Bupati Karo juga meneruskan pesan Menteri Keuangan Republik Indonesia, Sri Mulyani yang diperoleh pada Retreat Kepala Daerah di Magelang bahwa ; daerah harus lebih Inovatif dalam mencari skema pendanaan Alternatif yang Visioner dan Berkelanjutan.

“Pendanaa ini harus mampu mendukung percepatan pembangunan dengan mengoptimalkan sumber daya yang ada, agar Kabupaten Karo dapat berkembang, lebih mandiri dan berdaya saing, untuk itu, perlu bersama-sama Mengeksplorasi berbagai model pembiayaan Kreatif, seperti Kemitraan Publik Swasta atau Pembiayaan Berbasis, hasil yang dapat mempercepat Realisasi Program-program kita,” lanjut Bupati Karo.

Bupati Karo, juga menginstruksikan seluruh OPD khususnya Bapedalitbang agar mencermati secara seksama seluruh pokok-pokok pikiran DPRD dan dikaji secara Teknokratik sesuai tugas pokok dan fungsi masing-masing.

” Untuk itu, serta dari hasil reses ini, agar diselaraskan dengan Rancangan Renja Perangkat Daerah,” Pungkasnya.

Sebelum rapat Paripurna dimulai,Pimpinan DPRD dan sejumlah anggota DPRD Kabupaten Karo, memberikan “Uis Beka Buluh” kepada Bupati dan Wakil Bupati Karo, bertempat ruang kerja Ketua DPRD Kabupaten Karo, sebagai tanda kasih dan Penghormatan kepada Pemimpin Daerah.

Turut hadir, pada acara rapat dalam rangka Penyampaian laporan pelaksanaan reses anggota DPRD Karo yakni ; Ketua DPRD Kab. Karo, Iriani Br Tarigan, Wakil Ketua DPRD Kab. Karo Imanuel Sembiring, para Anggota Dewan Perwakilan Rakyat, Kepala Dinas masing-masing OPD, Para Kabag Setda.Kab Karo serta Camat se-Kab. Karo.

( Bangunta Sembiring).

Berita Terkait

Satpamobvit Polres Tanah Karo, Berpatroli di Malam Hari Untuk Menjaga Kamtibmas
Kapolres Tanah Karo, Pimpin Upacara Bendera, Tekankan Peningkatan Kemampuan Personel dan Kesiapan Hadapi Dinamika Global
Polsek Berastagi dan Unit Inafis Satreskrim Polres Tanah Karo, Evakuasi Penemuan Mayat Gantung Diri di Desa Gurusinga
Angin Puting Beliung Serta Hujan Deras Hantam 2 Rumah di Desa Gunung Saribu Kecamatan Munte
Personel Polres Tanah Karo Lakukan Pengawalan Ketat Terhadap 6 Tahanan Saat Jalani Sidang PN Kabanjahe
Pengamanan Terakhir KRYD Pasca Arus Balik Lebaram 2025, Polres Tanah Karo Antisipasi Arus Wisatawan
Seorang Petani Asal Tigapanah, Ditangkap Satresnarkoba Polres Tanah Karo, Simpan 16 Paket Sabu dalam Jok Sepeda Motor
Polsek Berastagi, Kawal Ibadah Minggu Palma dari Bukit Kubu ke Gereja St. Fransiskus Asisi

Berita Terkait

Selasa, 1 April 2025 - 10:28

Pengamanan Ibadah Salat Idulfitri 1446 Hijiriah di Kabupaten Karo Berjalan Aman dan Kondusif

Jumat, 21 Februari 2025 - 04:22

Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto ,Lantik Bupati Dan Wakil Bupati Karo di Istana Kepresidenan Jakarta

Senin, 10 Februari 2025 - 20:31

Ketua Umum AKPERSI Mendatangi Kementrian Desa Terkait Permintaan Maaf Pak Menteri Secara Terbuka

Minggu, 9 Februari 2025 - 20:21

FPII Sukses Gelar Mukernas ke-VIII dan Kegiatan HUT ke-IX di Puri Mega Hotel Jakarta, Ini Agendanya

Senin, 3 Februari 2025 - 17:46

Ketum AWIBB Kecam Keras Video Viral Menteri PMD Sebut Wartawan Bodrex dan LSM Abal-Abal

Minggu, 2 Februari 2025 - 11:01

Ketua Umum dewan pers Nusantara mengecam keras dan meminta metri desa mundur dari jabatannya.

Jumat, 24 Januari 2025 - 20:12

Polisi: Penodongan Pistol di SPBU Ternyata Korek Api

Jumat, 24 Januari 2025 - 20:11

Polres Metro Jakarta Barat Musnahkan Narkoba Senilai Rp106 Miliar

Berita Terbaru