Peringati HUT TNI, Koramil 1426-02/Polsel Kodim 1426 Takalar Ajarkan Pentingnya Menjaga Kebersihan Sekolah 

KAPERWIL SULSEL

- Team

Sabtu, 21 September 2024 - 13:42

4075 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TAKALAR – kriminal24.com | Peringati HUT TNI ke 79 Tahun 2024, Personel Koramil 1426-02/Polsel, Kodim 1426/Takalar bersama Siswa Sekolah Dasar Inpres Bontokadatto melaksanakan kerja bakti membersihkan lingkungan sekolah di pekarangan SD Inpres Bontokadatto Kelurahan Pa’bundukang, Kecamatan Polongbangkeng Selatan Kabupaten Takalar. Sabtu (21/09/2024).

 

Saat melaksanakan kerja bakti terlihat siswa dengan penuh semangat bersama anggota Koramil 1426-02/Polsel saling bahu membahu membersihkan lingkungan sekolah dan saluran air agar terlihat lebih bersih dan indah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

“Melalui kegiatan ini, kita tanamkan peduli lingkungan dan sadar akan kebersihan kepada para generasi penerus bangsa dengan pendekatan dengan metode bermain dan belajar, ”ujar Peltu Jamaluddin (Bati Tuud 1426-02/Polsel).

 

“Kegiatan ini dilaksanakan bertujuan untuk memberikan edukasi kepada para siswa-siswi akan pentingnya pola hidup bersih dan sehat serta peduli terhadap lingkungan dan disiplin dengan membuang sampah pada tempatnya. Selain itu, guna mendekatkan antara TNI dengan dunia pendidikan para guru dan murid, “tambahnya. (Pendim 1426)

Berita Terkait

Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Wujudkan Ketahanan Pangan Dengan Turun Langsung Bantu Petani
Koramil 1426-01/Polut Bersama Pemerintah Kecamatan Dan Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan
Pendampingan Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Bantu Petani Tanam Padi
Koramil 1426-03/Galut Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan
Personel Koramil 1426-07/Pattallassang Laksanakan Safari Sholat Subuh Berjamaah Di Masjid Wilayah Binaan
Koramil 1426-07/Pattallassang, Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Pinggir Jalan
Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1426-03/Galut Terjun Langsung Bantu Petani Tanam Padi
Personel Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Selokan Dan Bahu Jalan

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 00:35

Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Wujudkan Ketahanan Pangan Dengan Turun Langsung Bantu Petani

Sabtu, 19 April 2025 - 23:54

Koramil 1426-01/Polut Bersama Pemerintah Kecamatan Dan Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

Sabtu, 19 April 2025 - 00:37

Pendampingan Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Bantu Petani Tanam Padi

Jumat, 18 April 2025 - 23:59

Koramil 1426-03/Galut Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

Kamis, 17 April 2025 - 22:17

Koramil 1426-07/Pattallassang, Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Pinggir Jalan

Kamis, 17 April 2025 - 06:46

Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1426-03/Galut Terjun Langsung Bantu Petani Tanam Padi

Rabu, 16 April 2025 - 23:42

Personel Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Selokan Dan Bahu Jalan

Rabu, 16 April 2025 - 00:03

Babinsa Koramil 1426-05/Marbo Dampingi Pendistribusian Makan Bergizi Gratis Untuk Anak Sekolah

Berita Terbaru