Calon Wakil Bupati Gayo Lues “Saini” Silaturahmi Bersama Masyarakat Kampung Palok

KRIMINAL24.COM

- Team

Jumat, 6 September 2024 - 21:43

4069 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES |  Masyarakat Kampung Palok Kecamatan Blangkejeren Kabupaten Gayo Lues memberikan dukungan dan menyatakan sikap  siap untuk  memenangkan pasangan Said Sani – Saini “GAESSS dalam kontestasi Pilkada Gayo Lues mendatang.

Pemberian sikap dan pernyataan ini disampaikan dalam silaturahmi ratusan tokoh masyarakat Kampung Palok, Pada 6 September 2024.

Tokoh masyarakat setempat menyebutkan, masyarakat Palok, bertekad bekerja keras untuk kemenangan pasangan Said Sani – Saini “GAESSS”.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Saini adalah putra terbaik yang dimiliki Gayo Lues saat ini, muda serta energik dan ini saatnya warga Gayo Lues yang ada, harus bersama bekerja bagi memenangkan pasangan ini” ujarnya.

Dia menyebutkan, membangun Gayo Lues  kedepan perlu energi  muda yang kuat dan pemimpin yang punya jaringan nasional yang baik, Dia menyebutkan sosok  Saini memiliki kriterian itu semua.

Selanjutnya Tokoh masyarakat Kampung Palok, dalam acara itu  juga menyebutkan hal senada, Dia menyatakan Saini adalah jembatan Gayo Lues  dan pusat untuk menghadirkan kesejahteraan untuk daerah ini.

Sementara itu, calon wakil bupati Gayo Lues Saini menyatakan dirinya siap menerima amanah untuk membawa kemajuan untuk Gayo Lues , dia menyakini dukungan semua pihak akan mampu menghadirkan kemajuan bagi Gayo Lues .

Alhamudullah, atas dukungan masyarakat Kampung Palok ini, menjadi spirit bagi saya untuk mempersembahkan karya dan kerja terbaik kami untuk Gayo Lues , membawa Gayo Lues  menjadi daerah yang maju dan sejahtera” Sebut Saini  (TIM MEDIA)

Berita Terkait

Serah Terima Jabatan Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues
Pengedar Narkoba Sabu di Gayo Lues Diduga Kebal Hukum
Sat Reskrim Polres Gayo Lues Bersama Disperindagkop Lakukan Pengecekan Volume “MINYAK KITA” yang Beredar di Wilayah Gayo Lues
Dalam sepekan Satresnarkoba Polres Gayo Lues berhasil Gagalkan Ratusan Kilogram Ganja Lintas Provinsi
Pisah Sambut Kasatresnarkoba, Kapolres Gayo Lues Ucapkan Terima Kasih
Kapolres Gayo Lues Pimpin Upacara Sertijab Kasatresnarkoba
Dandim 0113/ Gayo Lues Pimpin Upacara Bulanan Di Lapangan Makodim 0113/ Gayo Lues
PUSDA Mengucapkan Selamat Atas Pelantikan Suhaidi dan Maliki, Optimistis Kemiskinan di Gayo Lues Bisa Ditekan

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 23:54

Koramil 1426-01/Polut Bersama Pemerintah Kecamatan Dan Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

Sabtu, 19 April 2025 - 00:37

Pendampingan Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Bantu Petani Tanam Padi

Jumat, 18 April 2025 - 23:59

Koramil 1426-03/Galut Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

Kamis, 17 April 2025 - 23:13

Personel Koramil 1426-07/Pattallassang Laksanakan Safari Sholat Subuh Berjamaah Di Masjid Wilayah Binaan

Kamis, 17 April 2025 - 06:46

Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1426-03/Galut Terjun Langsung Bantu Petani Tanam Padi

Rabu, 16 April 2025 - 23:42

Personel Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Selokan Dan Bahu Jalan

Rabu, 16 April 2025 - 00:03

Babinsa Koramil 1426-05/Marbo Dampingi Pendistribusian Makan Bergizi Gratis Untuk Anak Sekolah

Selasa, 15 April 2025 - 22:15

Personel Koramil 1426-05/Marbo Bersama Warga Gelar Kerja Bakti Pembersihan Pantai

Berita Terbaru