Jelang Pendaftaran, H.Said Sani Minta Do’a Restu Kepada Seluruh Lapisan Masyarakat Gayo Lues

KRIMINAL24.COM

- Team

Selasa, 27 Agustus 2024 - 18:43

40142 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES | Jelang Pendaftaran Bakal Calon Bupati Gayo Lues H.Said Sani meminta do’a restu kepada seluruh Lapisan Masyarakat Kabupaten Gayo Lues untuk maju dalam kontestan pemilihan kepala daerah (Pilkada) 2024 dari Partai Golkar.

Saya hanya berpesan dan meminta doa restu kepada seluruh Lapisan Masyarakat Kabupaten Gayo Lues kiranya nanti saya bisa bermanfaat bagi masyarakat Gayo Lues,” dan meminta didoakan seluruh proses perjuangan sebagai salah satu calon Bupati Gayo Lues 2024-2029,”kata H.Said Sani pada (27/08/2024).

Kami meminta doa agar pendaftaran besok pada 28/08/2024 ke KIP Kabupaten Gayo Lues berjalan lancar dan aman,” harap Hasid Sani.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

H.Said sani menyebutkan, untuk maju Pilkada Gayo Lues periode 2024-2029, dirinya telah resmi berpasangan dengan Saini sehingga kami menyingkat dengan nama “GAESSS”.

Selanjutnya, kami percayakan pada KIP Kabupaten Gayo Lues untuk melakukan seluruh verifikasi terhadap dokumen-dokumen tersebut. Kami mengucapkan terima kasih atas kerja sama yang baik dengan penyelenggara pemilu,” jelasnya.

Sebelumnya pernah disebutkan Dewan Pimpinan Pusat Partai Golongan Karya (DPP Golkar) pada, (8/8/2024) menyerahkan rekomendasi pengusungan calon Bupati dan Wakil Bupati Gayo Lues.  Dimana penyerahan Surat Keputusan (SK) rekomendasi pengusungan pencalonan Bupati dan calon Wakil Bupati diserahkan Wakil Ketua Umum (Waketum) DPP Partai Golkar yang juga Koordinator Bidang Pemenangan Pemilu, Ahmad Doli Kurnia Tanjung, bertempat di kantor DPP Golkar Jakarta, penyerahan SK Rekomendasi tersebut langsung diterima H.Ali Husin,SH ketua Golkar kabupaten Gayo Lues dan didampingi pasangan Calon Bupati H.Said Sani dan Calon Wakil Bupati Sani.

Untuk diketahui Berasarkan Hasil survei Poltracking Indonesia pada Periode 31 Mei – 4 Juni 2024 mencatat H.Said Sani memiliki elektabilitas paling tinggi sebagai calon Bupati Gayo Lues pada Pilkada 2024.   Dalam simulasi 10 nama calon Bupati Gayo Lues, Said Sani memperoleh angka elektabilitas (18.9%), diikuti Ali Husin (12.1%), dan Idris Arlem (11.1%). (TIM MEDIA)

Berita Terkait

Serah Terima Jabatan Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues
Pengedar Narkoba Sabu di Gayo Lues Diduga Kebal Hukum
Sat Reskrim Polres Gayo Lues Bersama Disperindagkop Lakukan Pengecekan Volume “MINYAK KITA” yang Beredar di Wilayah Gayo Lues
Dalam sepekan Satresnarkoba Polres Gayo Lues berhasil Gagalkan Ratusan Kilogram Ganja Lintas Provinsi
Pisah Sambut Kasatresnarkoba, Kapolres Gayo Lues Ucapkan Terima Kasih
Kapolres Gayo Lues Pimpin Upacara Sertijab Kasatresnarkoba
Dandim 0113/ Gayo Lues Pimpin Upacara Bulanan Di Lapangan Makodim 0113/ Gayo Lues
PUSDA Mengucapkan Selamat Atas Pelantikan Suhaidi dan Maliki, Optimistis Kemiskinan di Gayo Lues Bisa Ditekan

Berita Terkait

Selasa, 1 April 2025 - 10:28

Pengamanan Ibadah Salat Idulfitri 1446 Hijiriah di Kabupaten Karo Berjalan Aman dan Kondusif

Jumat, 21 Februari 2025 - 04:22

Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto ,Lantik Bupati Dan Wakil Bupati Karo di Istana Kepresidenan Jakarta

Senin, 10 Februari 2025 - 20:31

Ketua Umum AKPERSI Mendatangi Kementrian Desa Terkait Permintaan Maaf Pak Menteri Secara Terbuka

Minggu, 9 Februari 2025 - 20:21

FPII Sukses Gelar Mukernas ke-VIII dan Kegiatan HUT ke-IX di Puri Mega Hotel Jakarta, Ini Agendanya

Senin, 3 Februari 2025 - 17:46

Ketum AWIBB Kecam Keras Video Viral Menteri PMD Sebut Wartawan Bodrex dan LSM Abal-Abal

Minggu, 2 Februari 2025 - 11:01

Ketua Umum dewan pers Nusantara mengecam keras dan meminta metri desa mundur dari jabatannya.

Jumat, 24 Januari 2025 - 20:12

Polisi: Penodongan Pistol di SPBU Ternyata Korek Api

Jumat, 24 Januari 2025 - 20:11

Polres Metro Jakarta Barat Musnahkan Narkoba Senilai Rp106 Miliar

Berita Terbaru