Kerahkan Relawan Di Jakarta Barat, Samawi Kampanyekan Prabowo-Gibran Rumah ke Rumah

KRIMINAL24.COM

- Team

Selasa, 30 Januari 2024 - 17:48

40103 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta Barat – Solidaritas Ulama Muda Jokowi (Samawi) kembali menggelar apel & pelepasan relawan canvasing di Lapangan Kp. Sawah Balong, Kec. Kembangan, Jakarta Barat, DKI Jakarta (30/01/24)

Apel yang digelar Samawi di Jakarta Barat ini merupakan titik kesembilan dari rangkaian apel dan pelepasan yang digelar oleh Samawi.

Para relawan ini akan berkampanye dari rumah ke rumah mengkampanyekan Prabowo-Gibran sekali putaran.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam keterangannya, Ketua Majelis Pimpinan Wilayah (MPW) Jadebek, Kiai Haji Zarkasyi Ishaq, menyampaikan bahwa antusiasme masyarakat luar biasa, walaupun rumput lapangan tergenang air akibat hujan, mereka tetap satu barisan menyelesaikan acara.

“Jakarta Barat ini luar biasa. Kehadiran mereka di tengah guyuran hujan menunjukkan komitmen para relawan untuk memenangkan Prabowo-Gibran sekali putaran,” tegas Kiai Zarkasyi.

Ia menambahkan Samawi DKI Jakarta melakukan konsentrasi penuh di DKI Jakarta. Kemarin Samawi Jadebek juga mengadakan kegiatan sosial bazar murah sembako di beberapa titik, seperti Jakarta Timur, Jakarta Utara, Jakarta Pusat, Bekasi, dan Depok.

Setelahnya, apel dan pelepasan relawan canvasing Samawi akan di gelar di Jawa Tengah dan Jawa Timur.
(Tim Media)

Berita Terkait

Telkomsel Bungkam Soal Dugaan KTP Ganda Seorang Direkturnya, CERI: Pekan Depan Kami Laporkan ke Polda Metro Jaya
Panglima TNI Tinjau Motah Mabes TNI: Inovasi Pengelolaan Sampah Ramah Lingkungan
Safari Ramadhan Kebangsaan, Terpilih PW GPA DKI Ajak Masyarakat Tolak Penggiringan Opini Di Medsos Untuk Melemahkan Kinerja Kapolda Metro Jaya
Dilantik Sebagai Kepala Perwakilan BPK RI Kalimantan Barat, Sri Haryati: Siap Membangun Hubungan Dan Kerjasama Dengan Stakeholder
Mulutmu Harimaumu !! Massa FPII Minta Presiden Prabowo Copot Menteri Desa
FPII Geruduk Kantor Dewan Pers, Dinilai Tidak Bisa Jadi Orangtua Yang Baik Bagi Insan Pers
FPII Geruduk Kantor Dewan Pers, Dinilai Tidak Bisa Jadi Orangtua Yang Baik Bagi Insan Pers
Dinilai Lomba Cari Pangung, Bara JP Dukung Presiden Prabowo Reshuffle Kabinet

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 00:35

Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Wujudkan Ketahanan Pangan Dengan Turun Langsung Bantu Petani

Sabtu, 19 April 2025 - 23:54

Koramil 1426-01/Polut Bersama Pemerintah Kecamatan Dan Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

Sabtu, 19 April 2025 - 00:37

Pendampingan Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Bantu Petani Tanam Padi

Jumat, 18 April 2025 - 23:59

Koramil 1426-03/Galut Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

Kamis, 17 April 2025 - 22:17

Koramil 1426-07/Pattallassang, Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Pinggir Jalan

Kamis, 17 April 2025 - 06:46

Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1426-03/Galut Terjun Langsung Bantu Petani Tanam Padi

Rabu, 16 April 2025 - 23:42

Personel Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Selokan Dan Bahu Jalan

Rabu, 16 April 2025 - 00:03

Babinsa Koramil 1426-05/Marbo Dampingi Pendistribusian Makan Bergizi Gratis Untuk Anak Sekolah

Berita Terbaru