Masyarakat Adat Pining Tolak Relokasi Pengungsi Rohingya Ke Pining

KRIMINAL24.COM

- Team

Rabu, 13 Desember 2023 - 16:59

40177 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES | Kecamatan Pining  bagian dari Gayo Lues diwacanakan untuk menjadi tempat pengungsi Rohingya, Pining  yang dikenal dengan karakteristik adat istiadat Gayo dan kental dengan tradisi yang masih dipegang teguh oleh masyarakatnya sangat keberatan dan menolak kedatangan pengungsi rohinga ke Pining, lebih rinci dijelaskan oleh Usman ketua pengurus harian harimau Pining . “Saya sangat kecewa dengan kelancangan pj bupati memberi sinyal untuk menerima pengungsi yang telah di tolak oleh seluruh warga aceh, apakah tidak tau sudah banyak kasus di daerah yang telah menampung kedatangan mereka, seperti pemerkosaan dan kami tidak mau terjadi hal seperti ini di Tanoh tembuni datu Pining “, ujarnya.

Tokoh pergerakan pemuda Pining  yang dikenal dengan pangilan Amir Pining  ikut menyatakan keberatan dengan alasan “kami di Pining  hidup dengan keterbatasan akses lahan pertanian dan mengarap kawasan hutan yang ada secara tradisional jika pj bupati gayo lues memberikan Lahan kepada penggunsi dengan beragam fasilitas dari IOM secara tidak langsung telah menjual tanah Pining  kepada IOM atau jangan jangan Pj Bupati ada permainan dengan pihak yang mengurus pengunsi yang bukan warga Indonesia ini, sebutnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Jika Pj Bupati Gayo Lues tetap bersikeras meletakan penggunsi rohingya ke Pining, Kami akan memaksa Pj Bupati Gayo Lues untuk membawa pengunsi Rohinga ke Takengon secara lantang disampaikan oleh Usman.

(TIM MEDIA)

 

Berita Terkait

Serah Terima Jabatan Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues
Pengedar Narkoba Sabu di Gayo Lues Diduga Kebal Hukum
Sat Reskrim Polres Gayo Lues Bersama Disperindagkop Lakukan Pengecekan Volume “MINYAK KITA” yang Beredar di Wilayah Gayo Lues
Dalam sepekan Satresnarkoba Polres Gayo Lues berhasil Gagalkan Ratusan Kilogram Ganja Lintas Provinsi
Pisah Sambut Kasatresnarkoba, Kapolres Gayo Lues Ucapkan Terima Kasih
Kapolres Gayo Lues Pimpin Upacara Sertijab Kasatresnarkoba
Dandim 0113/ Gayo Lues Pimpin Upacara Bulanan Di Lapangan Makodim 0113/ Gayo Lues
PUSDA Mengucapkan Selamat Atas Pelantikan Suhaidi dan Maliki, Optimistis Kemiskinan di Gayo Lues Bisa Ditekan