Tingkatkan Hasil Pertanian, PPL dan Babinsa Turun Kelapangan Dampingi Petani

KRIMINAL24.COM

- Team

Senin, 6 November 2023 - 05:18

4080 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues : Dalam rangka meningkatkan ketahanan pangan Babinsa Koramil 08/Blangpegayon Kodim 0113/Gayo Lues Serda Sudarmaji bersama PPL melaksanakan penyuluhan kepada petani cabe didesa kutebukit Kecamatan Blangpegayon Kabupaten Gayo Lues Senin (06/11/2023)

Kegiatan pertanian memerlukan ketelatenan khususnya di bidang holtikultura dan semua tahapan mulai dari penyemaian,penyiapan lahan,perawatan hingga panen,semua itu membutuhkan perhatian agar tanaman menjadi baik sehingga hasilnya meningkat dan memuaskan

Kunjungan ke lapangan yang di barengi dengan konsultasi dan penyuluhan kepada petani sangat efektif dilaksanakan karena dapat diadopsi secara langsung oleh petani sehingga PPL dan Babinsa bisa mengetahui segala permasalahan dan bisa memberi solusi dalam mengatasi permasalahan yang dihadapi petani dalam bercocok tanam

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kali ini PPL dan Babinsa melaksanakan pendampingan di kebun petani cabe bapak Amin di desa kutebukit Kecamatan Blangpegayon guna mengetahui perkembangan tanaman yang sudah akan panen dengan kondisi tanaman yang meningkat dan baik

Pendampingan kepada petani terus dilakukan sebagai upaya peran aktiv PPL dan Babinsa dalam rangka meningkatkan swasembada pangan serta memberikan motivasi kepada petani agar bisa meningkatkan perekonomian masyarakat

Sebagai wujud kerjasama dan kebersamaan Babinsa akan selalu bersinergi dengan PPL dan Dinas terkait dalam melaksanakan pendampingan kepada para petani demi mewujudkan masyarakat yang sejahtera dan makmur serta kuat dalam ketahanan pangan.(RED)

Berita Terkait

Serah Terima Jabatan Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues
Pengedar Narkoba Sabu di Gayo Lues Diduga Kebal Hukum
Sat Reskrim Polres Gayo Lues Bersama Disperindagkop Lakukan Pengecekan Volume “MINYAK KITA” yang Beredar di Wilayah Gayo Lues
Dalam sepekan Satresnarkoba Polres Gayo Lues berhasil Gagalkan Ratusan Kilogram Ganja Lintas Provinsi
Pisah Sambut Kasatresnarkoba, Kapolres Gayo Lues Ucapkan Terima Kasih
Kapolres Gayo Lues Pimpin Upacara Sertijab Kasatresnarkoba
Dandim 0113/ Gayo Lues Pimpin Upacara Bulanan Di Lapangan Makodim 0113/ Gayo Lues
PUSDA Mengucapkan Selamat Atas Pelantikan Suhaidi dan Maliki, Optimistis Kemiskinan di Gayo Lues Bisa Ditekan