Babinsa Koramil 04/Kutapanjang Mendampingi Kegiyatan Posyandu Balita Dan Ibu Hamil Di Desa Uluntanoh Kecamatan Kuta Panjang Kabupaten Gayo Lues

KRIMINAL24.COM

- Team

Senin, 21 Agustus 2023 - 06:26

4082 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES | Demi Terwujudnya,balita sehat dan ibu hamil yang sehat Babinsa koramil 04/KP Serda Dirhamsyah mendampingi posyandu yang di laksanakan di desa Ulun Tanoh kecamatan Kuta panjang kabupaten Gayo Lues.

Kuta Panjang,”. Babinsa Koramil 04/Kuta Panjang Kodim 0113/Gayo lues Serda Dirhamsyah mendampingi kegiyatan posyandu balita dan ibu Hamil yang di laksanakan di halaman depan kantor penghulu di desa Ulun tanoh Kecamatan Kuta Panjang, Kabupaten Gayo Lues. Sabtu (19/08/2023).

Posyandu adalah wadah pemeliharaan kegiatan kesehatan dasar yang diselenggarakan dari dinas kesehatan Kuta panjang untuk balita dan ibu hamil dan masyarakat yang dibantu oleh petugas kesehatan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Adapun tujuan Posyandu itu sendiri antara lain untuk menurunkan angka kematian bayi (AKB), angka kematian ibu hamil, melahirkan dan nifas meningkatkan peran serta masyarakat untuk mengembangkan kegiatan kesehatan.

Bidan Desa Uluntanoh Ibu Dewi mustika A.Md, Keb mengatakan bahwa, “Kegiatan Babinsa dalam melaksanakan pendampingan Posyandu khususnya Posyandu Balita dan ibu hamil sangat positif karena bisa mengajak dan menghimbau masyarakat yang mempunyai Balita untuk melaksanakan penimbangan bayinya sehingga perkembangan kesehatan bayi setiap bulannya bisa pantau.” katanya.

Sementara itu Serda Dirhamsyah selaku Babinsa di desa uluntanoh juga mengatakan, “bahwasannya Adanya kegiyatan Posyandu di setiap desa-desa diharapkan mampu mengatasi masalah kesehatan sampai ke lapisan paling bawah, baik tentang kesehatan Balita maupun kesehatan ibu hamil,dan menekan angka kematian, semoga dengan adanya Posyandu ini akan selalu terwujud Balita yang sehat dan ibu Hamil sehat dan kuat sesuai program pemerintah kecamatan Kuta panjang, karena Balita merupakan cikal bakal yang kelak tumbuh dewasa dan akan menggantikan generasi generasi kedepannya,” Imbuh Babinsa. (RED)

Berita Terkait

Serah Terima Jabatan Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues
Pengedar Narkoba Sabu di Gayo Lues Diduga Kebal Hukum
Sat Reskrim Polres Gayo Lues Bersama Disperindagkop Lakukan Pengecekan Volume “MINYAK KITA” yang Beredar di Wilayah Gayo Lues
Dalam sepekan Satresnarkoba Polres Gayo Lues berhasil Gagalkan Ratusan Kilogram Ganja Lintas Provinsi
Pisah Sambut Kasatresnarkoba, Kapolres Gayo Lues Ucapkan Terima Kasih
Kapolres Gayo Lues Pimpin Upacara Sertijab Kasatresnarkoba
Dandim 0113/ Gayo Lues Pimpin Upacara Bulanan Di Lapangan Makodim 0113/ Gayo Lues
PUSDA Mengucapkan Selamat Atas Pelantikan Suhaidi dan Maliki, Optimistis Kemiskinan di Gayo Lues Bisa Ditekan

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 00:35

Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Wujudkan Ketahanan Pangan Dengan Turun Langsung Bantu Petani

Sabtu, 19 April 2025 - 23:54

Koramil 1426-01/Polut Bersama Pemerintah Kecamatan Dan Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

Sabtu, 19 April 2025 - 00:37

Pendampingan Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1426-07/Pattallassang Bantu Petani Tanam Padi

Jumat, 18 April 2025 - 23:59

Koramil 1426-03/Galut Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran Air dan Bahu Jalan

Kamis, 17 April 2025 - 22:17

Koramil 1426-07/Pattallassang, Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Pinggir Jalan

Kamis, 17 April 2025 - 06:46

Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1426-03/Galut Terjun Langsung Bantu Petani Tanam Padi

Rabu, 16 April 2025 - 23:42

Personel Koramil 1426-06/Mapsu Bersama Warga Kerja Bakti Bersihkan Selokan Dan Bahu Jalan

Rabu, 16 April 2025 - 00:03

Babinsa Koramil 1426-05/Marbo Dampingi Pendistribusian Makan Bergizi Gratis Untuk Anak Sekolah

Berita Terbaru