Wartawan Yang Rumahnya Dilempar Bom Molotov Kambali Diteror Akan Diculik

KRIMINAL24.COM

- Team

Rabu, 24 Juli 2024 - 21:55

4096 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pancur Batu | Leo wartawan media online yang rumah nya dibakar oleh Fs dan Csnya kembali mendapatkan teror diduga akan diculik melalui pesan WhatApps dengan nomor 0831-6989-0677 pada senin 22 Juli 2024 sekitar pukul 20.00 Wib.

Menurut Leo bahwa aksi teror kepada dirinya bukan lah yang pertama kalisemenjak salah satu tersangka komplotan bom molotov kerumahnya ditangkap oleh tim gabungan.

Beberapa waktu yang lalu rumah Leo sempat dilempari oleh orang tidak dikenal dari samping rumahnya. Kini Leo Sembiring pun mengaku mendapatkan ancaman diduga akan diculik dan akan dibunuh oleh seseorang yang tidak dia kenal melalui pesan WhatsApp.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya tidak tau siapa yang meneror saya, yang pasti saya bersama anak anak dan istri saya merasa terancam. Kami sekarang ketakutan semuanya. dia mengirimkan pesan kepada saya agar saya diduga soal tiktok, dia juga menyarankan saya agar saya menjaga badan saya, dia juga mengancamakan akan mengambil saya, “Timai y, Kubuat Ko”. kirimnya kepada saya,” ungkap Leo kepada wartawan.

Saya belakangan ini, Lanjutnya, selalu cemas dan ketakutan kalau berada dirumah dan diluar rumah karena saya takut akan adanya suruhan suruhan dari oknum oknum yang masi belum ditangkap dalam kasus pelemparan bom molotov kerumah saya untuk menghabisi saya.

“Saya meminta kepada Bapak Presiden RI, Bapak Kapolri, Kabareskrim, Kapolda Sumut, Kapolrestabes Medan dan Kasat Reskrim Polrestabes Medan memberikan perlindungan dan keamanan kepada saya. Saya juga sudah dapat ancaman sebelumnya akan adanya suruhan dari seseorang yang ingin melenyapkan saya. Saya curiga dan menduga yang meneror saya ini merupakan orang orang yang belum ditangkap, ataupun orang orang yang disuruh oleh kelompoknya,” ujarnya.

Diungkapkan Leo, bahwa pada tanggal 21 Juli 2024 sekitar pukul 19.36 Wib ada seorang oknum anggota Polri berinisial B yang tiba tiba mengirimkan pesan yang diduga menuduh dirinya membuat suatu gambar yang ditulis dengan text ke aplikasi tiktok.

“Ada abang B itu mengirimkan saya sebuah gambar yang saya duga dari tiktok, dalam pesan nya itu sepertinya dia menuduh saya yang mebuat foto dan text itu, padahal saya juga tidak tau dan baru tau dari dia akan adanya informasi yang kurang baik tersebut,” ungkapnya.

Hingga berita ini ditayangkan pihak Kepolisian di Sumatera Utara belum ada yang memberikan tanggapan akan hal tersebut, akan tetapi awak media sudah mengkonfirmasi dan menyampaikan hal tersebut kepada Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo, Wakapolri Komjen Agus Andrianto dan Kabareskrim Polri Komjen Pol Wahyu Widada. (*)

Berita Terkait

Kades Tanjung Morawa B Dituding Lecehkan Wartawan, Ketua Gemas: Mereka Saling Canda Ini Murni Salah Paham
Polsek Pancur Batu Janji Akan Tangkap Pelaku Pembacokan Cecep
Majelis Hakim Akan Bacakan Vonis Terduga Kompolotan Pelemparan Bom Molotov Kerumah Wartawan di Pancur Batu, Kira Kira Akan Divonis Berapa Tahun Ya ?
Info Buat Bapak Kajatisu : Korban Minta Terduga Otak Pelaku Pelemparan Bom Molotov Firdaus Sitepu Dituntut Seberat Beratnya
Hari ini Terdakwa Komplotan Pelaku Pelemparan Bom Molotov dan Terduga Otak Pelaku Akan Menjalani Sidang Tututan dan Mendengarkan Saksi, Korban Memohon Majelis Hakim Berikan Vonis Yang Seberat Beratnya
Teror Bom Molotov Kerumah Wartawan, Diduga Ada Keterlibatan Sejumlah Nama Yang Diungkapkan Dalam Dakwaan Firdaus Sitepu Yang Belum Ditangkap ?
Info Buat Bapak Jaksa Agung : Korban Minta Kajatisu Tuntut Terdakwa Komplotan Pelemparan Bom Dengan Seberat Beratnya
Kajatisu Sudah Ingatkan Jaksa Tidak Main Main, Firdaus Sitepu Tangkapan Polda Sumut Kasus Narkoba Akan Menjalani Sidang Perdana di Pengadilan Negeri Deli Serdang di Pancur Batu

Berita Terkait

Selasa, 1 April 2025 - 10:28

Pengamanan Ibadah Salat Idulfitri 1446 Hijiriah di Kabupaten Karo Berjalan Aman dan Kondusif

Jumat, 21 Februari 2025 - 04:22

Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto ,Lantik Bupati Dan Wakil Bupati Karo di Istana Kepresidenan Jakarta

Senin, 10 Februari 2025 - 20:31

Ketua Umum AKPERSI Mendatangi Kementrian Desa Terkait Permintaan Maaf Pak Menteri Secara Terbuka

Minggu, 9 Februari 2025 - 20:21

FPII Sukses Gelar Mukernas ke-VIII dan Kegiatan HUT ke-IX di Puri Mega Hotel Jakarta, Ini Agendanya

Senin, 3 Februari 2025 - 17:46

Ketum AWIBB Kecam Keras Video Viral Menteri PMD Sebut Wartawan Bodrex dan LSM Abal-Abal

Minggu, 2 Februari 2025 - 11:01

Ketua Umum dewan pers Nusantara mengecam keras dan meminta metri desa mundur dari jabatannya.

Jumat, 24 Januari 2025 - 20:12

Polisi: Penodongan Pistol di SPBU Ternyata Korek Api

Jumat, 24 Januari 2025 - 20:11

Polres Metro Jakarta Barat Musnahkan Narkoba Senilai Rp106 Miliar

Berita Terbaru